Fredrin Hero Unggulaan MPL ID Selama Tiga Season

MPL ID
Foto: Mobile Legends

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID— Pertarungan di Mobile Legends Professional League (MPL) ID selalu menjadi panggung bagi para pemain terbaik memperlihatkan dengan kemampuan mereka. Di tengah pertandingan yang menegankann, ada satu hero yang sedang bersinar sangant gemilang sebagai pilar yang kokoh: Fredrinn, sang tank jungler.

Dalam dunia Mobile Legends yang kini sudah menelurkan 124 hero, tidaklah mudah bagi salah satu khero untuk meraih predikat sebagai yang terbaik. Namun, Fredrinn tidak hanya memperoleh gelar itu, melainkan juga membuktikan kekuatannya dalam setiap musim MPL ID.

Mengapa Fredrinn begitu diunggulkan? Jawabannya terletak pada konsistensinya dalam dominasi panggung MPL ID. Bahkan, dari dua musim terakhir, Fredrinn tak tergoyahkan dari posisinya sebagai top pick. Pada season 11, ia telah digunakan 115 pick, diikuti dengan 108 pick pada season 12, hanya kalah 9 kali dari Valentina. Bahkan, hingga pekan kelima musim terbaru, Fredrinn masih kokoh dengan 58 pick.

Keunggulan Fredrinn tak hanya terletak pada angka-angka tersebut, melainkan juga pada kualitas permainannya. Sebagai tank jungler, kehadirannya di dalam tim memberikan keunggulan yang tak terbantahkan, terutama dalam timfight. Kemampuan crowd control yang mengganggu, ultimate yang memberikannya 2 retribution, serta ketahanan yang luar biasa menjadikannya sebuah paket lengkap yang sulit diatasi oleh lawan.

BACA JUGA:Meta Fighter Gold Lane Tren Baru di Kompetisi Mobile Legends

Fredrinn juga memperlihatkan kehandalannya dalam objektif gameplay. Dengan kehadiran dash dalam kemampuannya, ia mampu mengejar atau kabur dengan gesit, memastikan timnya mendominasi setiap situasi.

Meskipun Fredrinn dikenal sebagai tank jungler utama, kekuatannya tidak hanya terbatas di sana. Ia juga mampu berperan sebagai EXP laner dalam kondisi tertentu, meskipun tim harus memperhatikan potensi counter seperti X Borg yang bisa menjadi ancaman.

Dengan semua kelebihannya, Fredrinn tidak hanya menjadi pilihan utama bagi tim-tim di MPL ID, tetapi juga menegaskan dominasinya sebagai hero terbaik dalam permainan ini. Dengan Fredrinn di pihaknya, sebuah tim tidak hanya memiliki sekutu yang tangguh, tetapi juga sebuah jaminan untuk kemenangan.

 

 

(Mahendra/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jeep Wrangler 4-Door Rubicon
Jeep Wrangler 4-Door Rubicon Hadir di Indonesia, Untuk Sultan Doyan Petualang!
Manchester City
Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
kemacetan horor tanjung priok
Gubernur Pramono Minta Maaf Soal Kemacetan Tanjung Priok
eksploitasi sirkus taman safari-2
Jadi Sorotan Dugaan Eksploitasi, Begini Sejarah Sirkus OCI Taman Safari
A41I4726.0
Patricio Pitbull Akui Salah Langkah di Debut UFC: Saya Terlalu Santai
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Macet di Pelabuhan Tanjung Priok Horor, Apa Biang Keroknya?
Headline
Stefano Cugurra Mundur Dari Bali United
Stefano Cugurra Mundur Dari Bali United
Aleix Espargaro
Jadi Pebalap Wildcard, Aleix Espargaro Kunci Kebangkitan Honda di MotoGP Jerez
penjualan mobil maret
Penjualan Mobil Terlaris Maret 2025 di Indonesia, Pabrikan Jepang Masih Jadi Penguasa?
Drama Telah Usai, Persib Amankan Poin Sempurna Atas Bali United 
Drama Telah Usai, Persib Amankan Poin Sempurna Atas Bali United 

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.