Fenomena Gerhana Matahari Total 8 April 2024 Tak Terlihat di Langit Indonesia

Fenomena Gerhana Matahari Total 8 April 2024
Ilustrasi-Fenomena Gerhana Matahari Total 8 April 2024 (bing)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Fenomena Gerhana Matahari Total (GMT) terjadi hari ini Senin 8 April 2024. Namun, fenomena ini diprediksi tidak akan terlihat di langit Indonesia.

Gerhana Matahari Total nantinya akan terlihat di Samudera Pasifik hingga Mazatlan di Meksiko. Berikutnya akan bergerak menuju Amerika Serikat (AS), di Texas hingga maine.

Sementara itu, lama proses gerhana atau saat permukaan Bulan menutupi Matahari terjadi selama 4 menit 28 detik. Fenomena akan terjadi paling lama di Torreon, Meksiko mencapai 3,5 hingga 4 menit.

BACA JUGA: Fenomenal, Gerhana Matahari Cincin Bakal Hiasi Langit Bulan Oktober 2023

Perlu diingat Gerhana Matahari Total tak bisa dilihat secara langsung atau tanpa alat bantuan apapun. Hanya saat fase total saat permukaan Matahari ditutup Bulan bisa dilihat secara langsung.

Jadi, jika ingin menyaksikannya, Anda bisa melihatnya melalui online. Salah satu yang menayangkannya adalah kanal Youtube NASA Spanyol.

Anda juga bisa menggunakan alat bantu untuk melihat fenomena tersebut. Misalnya menggunakan pelindung khusus gerhana yang direkomendasikan oleh Komunitas Astronomikal Amerika (AAS).

 

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Anak Pak Tarno
Anak Pak Tarno Buka Suara, Kesal Sang Ayah Dimanfaatkan!
Fico Fachriza wartawan
Minta Bayaran Diwawancara Wartawan? Ini Pengakuan Fico Fachriza 
Mahfud MD OCCRP
Pendapat Mahfud MD Soal OCCRP yang Umumkan Jokowi sebagai Finalis Pemimpin Terkorup
Wisata sumatera utara
4 Tempat Wisata Hits di Sumatera Utara
Usaha frozen food
6 Jenis Frozen Food untuk Peluang Usaha
Berita Lainnya

1

Ditemukan Jenazah Berjenis Kelamin Laki-laki di Pasar Baru Bandung

2

Universitas Bandung Bakal Jual Gedung Rp25 Miliar untuk Tutupi Tunggakan Gaji Dosen dan Staff

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Dahsyat, Gempa Tibet M 7,1 Tewaskan 126 dan Ratusan Orang Terluka

5

Elon Musk Dikabarkan Tertarik Beli Liverpool
Headline
Pagar Laut Tangerang
Geger, Misteri Pagar Laut 30,16 Km di Tangerang, Siapa yang Punya?
AI menggantikan pasangan
AI dan Dinamika Kehidupan: Bisakah Menggantikan Pasangan?
Nurul-Qomar-Youtube
Kabar Duka, Pelawak Nurul Qomar Meninggal Dunia di Usia 63 Tahun
Disdagin Kota Bandung Beberkan Penyebab Hilangnya Minyakita di Pasaran
Disdagin Kota Bandung Beberkan Penyebab Hilangnya Minyakita di Pasaran

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.