Faktor Cuaca Penyebab Utama Harga Cabai Rawit Melambung Tinggi, Tembus Rp80 Ribu per Kg

BPS Catat Kenaikan Harga Cabai Rawit
Ilustrasi-BPS Catat Kenaikan Harga Cabai Rawit (Antara).

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Bandung mencatat harga cabai rawit di sejumlah pasar tradisional di kota Bandung mengalami kenaikan akibat faktor cuaca.

“Betul, karena memang tidak terlepas dari faktor cuaca kalau cabe rawit dan cabe merah itu pasti dengan cuaca,” kata Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Bandung Elly Wasliah, Rabu (1/11/2023).

Menurutnya, kenaikan harga cabai rata-rata sekitar Rp60 ribu hingga Rp80 ribu per kilogram. Namun Harga komoditas lainnya stabil.

“Sekarang di harga Rp. 80 ribu perkilo untuk cabe rawit merah, untuk cabe merah panjang itu di 60 ribu perkilo, jadi hanya cabe rawit saja, kalau cabe merah panjang 60 masih kondisi aman,” ucapnya.

BACA JUGA: Pedasnya Harga Cabai di Kupang, Tembus Rp100 Ribu Per Kg

Untuk menstabilkan harga kebutuhan pokok, kata Elly jelang Peringatan Hari Besar Natal dan Tahun Baru (Nataru) pihaknya berencana akan kembali menggelar Pasar Murah di 30 Kecamatan pada November 2023 mendatang.

“Kalau pasar murah ini berbagai komoditas, beras medium, beras premium, minyak, gula, terigu, telur, daging ayam, gas 3 kilo dan lain sebagainya, itu semua kita siapkan, kalau memang butuh cabe rawit atau cabe merah nanti kita siapkan juga,”ujarnya.

 

(Rizky Iman/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
prabowo hapus utang umkm
Prabowo Bakal Hapus Utang UMKM, OJK: Sangat Mungkin Direalisasikan
KONI Jabar Beri Penghargaan Untuk STKIP Pasundan
KONI Jabar Beri Penghargaan Untuk STKIP Pasundan Usai Menyubang 43 Emas di PON Aceh - Sumatera Utara
Pemkot Bandung Ajak Masyarakat Hingga Pondok Pesantren untuk Memilah Sampah
Pemkot Bandung Ajak Masyarakat Hingga Pondok Pesantren untuk Memilah Sampah
Cek Fakta
Cek Fakta : Pesan Berantai Minta Matikan Ponsel Demi Hindari Radiasi Kosmik
PT Angkasa Pura II pastikan Operasional bandara Berjalan Normal
WNA Pemilik ITAP dan ITAS Bisa Autogate di Bandara
Berita Lainnya

1

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

2

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Pemkot Bandung Tekankan Pentingnya Pengelolaan Sampah dengan Skema Tata Kelola Pengolahan Sampah Terstruktur

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BPOM Desak Penjualan Jajanan Impor Latiao Online Disetop
Ditemukan Bakteri, BPOM Desak Penjualan Jajanan Impor Latiao Disetop!