Emak-emak Live Jualan di TikTok, Bikin Haru Saat Dapat Pembeli Pertama

emak-emak jualan live tiktok
foto tangkapan layar (Instagram/@fakta.jakarta)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Momen haru dua emak-emak live jualan live di TikTok saat pertama kali mendapat pembeli setelah mereka berjualan selama hampir sebulan menunggu penglaris.

Pasalnya, emak-emak itu baru menemukan pembeli pertama dalam live Tiktok, setelah hampir satu bulan menunggu.

Diketahui, emak-emak dalam unggahan video kompilasi tersebut adalah penjual tas yang menangis haru.

“Momen dua ibu-ibu yang semangat berjualan hingga hampir satu bulan tanpa pembeli,” tulis keterangan unggahan video akun Instagram @fakta.indo.

BACA JUGA: Viral, Video Penyekapan dan Penyiksaan Diduga Dilakukan Oknum TNI

“Hingga akhirnya nangis hari ketika ada pembeli pertama. Ibu penjual hijab di bagian awal video berasal dari Indonesia, sedangkan ibu penjual tas di akhir video berasal dari Malaysia,” sambungnya

Emak-emak yang menangis mengaku, pertama kali jukannya dibeli oleh seseorang. Wanita yang memakai hijab warna merah itu, tak kuasa menahan tangis.

“Terimakasih baru first time saya (pertama kali),” ungkap emak-emak dalam video itu sembari terisak-isak.

Video tersebut menuai empati dari komentar netizen. Mereka merasa iba dengan perjuangan seorang ibu tersebut.

“Akun ibunya apa, saya mau beli,” tulis seorang netizen.

“Lebih respect ini daripada yang mandi lumpur,” sambung netizen lain.

“Walaupun kalian tidak butuh, coba lah tuk membeli dgn niat sedekah,, setidaknya kita bisa buat orang senang,, walaupun hati bersedih,” timpal netizen lagi.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Suar Mahasiswa Awards
Roadshow Perdana Suar Mahasiswa Awards 2025 Disambut Antusias di UHS
KECURANGAN UTBK SNBT 2025-1
Peserta UTBK SNBT Ketahuan Pasang Kamera di Behel Gigi Sampai Kuku, Panitia SNPMB Buka Suara
KECURANGAN UTBK SNBT 2025
2 Hari UTBK-SNBT 2025, Panitia SNPMB Temukan 14 Kecurangan
KPU PSU
KPU Beri Pesan Khusus untuk Calon yang Kalah pada PSU!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.