Logo TM HD

DPR Pilih Jenderal TNI Agus Subiyanto Jadi Panglima TNI yang Baru

Calon Panglima TNI Akan Menyesuaikan Kembali Doktrin Angkatan Darat
Calon Panglima TNI Akan Menyesuaikan Kembali Doktrin Angkatan Darat

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Bagikan

JAKARTA.TM.ID: DPR secara sah memilih Jenderal TNI Agus Subiyanto jadi Panglima TNI yang baru, dalam rapat paripurna ke-9 Selasa (21/11/2023).

Jenderal Agus menjadi Panglima menggantikan Laksamana TNI Yudo Margono. Dia turut hadir dalam rapat paripurna tersebut. Ketua DPR RI Puan Maharani memimpin rapat tersebut.

Awalnya Ketua Komisi I DPR Meutya Viada Hafid menyampaikan laporan mengenai proses mekanisme calon Panglima TNI, termasuk pelaksanaan uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test terhadap Jenderal Agus. Komisi I dalam putusannya memberi persetujaun Jenderal Agus Subiyanto sebagai Panglima TNI.

BACA JUGA: Sepakan Dilantik Jadi KSAD, Kini Jenderal Agus Subiyanto Disetujui Jadi Calon Panglima TNI

Setelah penyampaian, Meutya menyerahkan laporan hasil fit and proper test calon Panglima TNI tersebut kepada Puan. Kemudian, Puan selaku pimpinan rapat kemudian meminta persetujuan kepada seluruh fraksi yang hadir untuk mengesahkan Jenderal Agus sebagai calon Panglima TNI.

“Apakah laporan Komisi I DPR RI atas hasil uji kelayakan fit and proper test calon Panglima TNI tentang pemberhentian Laksamana TNI Yudo Margono dan menetapkan Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI itu dapat disetujui?” tanya Puan kepada peserta sidang “Setuju,” jawab peserta.

Selanjutnya oleh Puan Jenderal Agus Subiyanto diperkenalkan di hadapan semua anggota DPR yang hadir. Setelah itu atas nama Pimpinan DPR, Puan mengucapkan selamat kepada Jenderal Agus Subiyanto yang sudah disahkan menjadi Panglima TNI.

BACA JUGA: Anak Anggota DPR RI dari PKB Sempat Bikin Laporan Palsu: Kapolsek Harusnya Tunggu Visum

Semoga Jenderal Agus dalam memimpin TNI dapat menjalankan peran strategis dalam memimpin TNI dan melaksanakan kebijakan pertahanan negara dengan penuh tanggung jawab dan amanah.

 Laporan wartawan Jakarta : Agus Irawan

Berita Terkait
Berita Terkini
BCL Menikah
Mendengar BCL Sang Sahabat Akan Menikah Lagi, Begini Realsi Rossa
Konvoi Buruh
Konvoi Buruh di Simpang Padalarang Rugikan Pengguna Jalan, Macet Hingga 5 KM
Pindang tongkol cili padi
Resep Pindang Tongkol Cili Padi, Siap Buat Bekalmu!
PT Gunung Mas Gorup
Gunung Mas Group Dapat Penghargaan Taat Wajib Pajak 2023 dari Kanwil DJP Jakarta Barat
Pacar Lucinta Luna
Mantan Pacar Diduga Bintang Film Porno, Lucinta Luna Umbar Kemesraan
target persija babak playoff
Sebagai Tim Peraih Trofi Terbanyak, Prapanca Tegaskan Soal Target Persija
mengenal kepribadian seseorang
Cara Mengenal Kepribadian Seseorang Melalui Gaya Bicara
Final Piala Dunia U17
Gagal ke Final Piala Dunia U17, Mali U17 Pulang dengan Kepala Tegak
BCL Menikah
Ungkap Siap Menikah Lagi, BCL Minta Doa Kepada Netizen
Netralitas Polri Pemilu 2024
Gus Yahya yakin Komitmen Netralitas Polri dalam Pemilu 2024

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Chord Gitar Lagu Dumes-Denny Caknan

3

Harga Isuzu Panther Reborn 2023 Menggiurkan, Spesifikasi Gahar!

4

Keunggulan dari Motor Listrik Yadea, Teknologinya Bisa Tambah Baterai

5

Nikah Lagi dengan BCL, Ini Sosok Mantan Istri Tiko Aryawardhana
Headline
Netralitas Polri Pemilu 2024
Gus Yahya yakin Komitmen Netralitas Polri dalam Pemilu 2024
henhen-herdiana-b95e_mid
Henhen Herdiana Kembali Gabung Persib, Robi Darwis Hijrah ke Dewa United
Aksi Boikot Israel
Soal Aksi Boikot, APINDO Bakal Beberkan Produk yang Diduga Pro Israel
Nyamuk Wolbachia Mampu Tekan DBD
Menkes: Dunia Mengakui Nyamuk Wolbachia Mampu Tekan Laju Kasus DBD
Pidato Berapi-api Megawati
Dibalik Pidato Berapi-api Megawati, Penguasa Ingin Kembalikan Orba
Sosialisasikan Pemilu 2024 Warga Indonesia di Luar Negeri
KJRI Cape Town Sosialisasikan Pemilu 2024 dan Perlindungan Bagi Warga Negara Indonesia