Dishub Kepri: Jumlah Penumpang Pesawat Tidak Dibatasi

Penulis: distopia

(foto: Antara)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

RIAU,TM.ID: Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan Riau (Dishub Kepri) menyatakan, jumlah penumpang pesawat tidak dibatasi lagi mengingat kasus aktif Covid-19 dinilai sudah semakin terkendali.

Kepala Dishub Kepri Junaidi di Tanjungpinang mengatakan, Kementerian Perhubungan meniadakan kebijakan pembatasan penumpang pesawat sehingga seluruh kursi penumpang dapat terisi.

Kebijakan ini diberlakukan untuk meningkatkan jumlah penumpang saat libur sekolah, Natal 2022 dan Tahun Baru 2023.

BACA JUGA: Berulang, Sampah Plastik Asal Negara Tetangga Cemari Pantai Natuna

“Sebelumnya ‘kan hanya boleh terisi sekitar 70-80 persen dari jumlah kursi karena kebijakan jaga jarak. Sekarang sudah diperbolehkan 100 persen kursi penumpang, terisi,” kata dia.

Namun, Junaidi mengingatkan masyarakat dan pengelola maskapai penerbangan tidak euforia, melainkan harus tetap waspada karena Indonesia, khususnya Kepri belum nihil kasus aktif Covid-19.

“Masker harus tetap digunakan ketika berada di bandara dan di dalam pesawat,” katanya, melansir Antara.

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Kepri Tjetjep Yudiana mengatakan, pelonggaran kebijakan pembatasan jumlah penumpang pesawat harus diiringi dengan disiplin memakai masker.

Mobilitas yang tinggi berpotensi meningkatkan jumlah kasus Covid-19 jika tidak disiplin memakai masker.

(Agung)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
suami istri rsud
Amarah Suami Protes Pelayanan Lamban hingga Istri Meninggal Dunia di RSUD Cibabat
Kasus diceburkan ke Sumur
Kasus Perundungan Anak yang Diceburkan ke Sumur Berakhir Damai?
bocah jatuh tol
Bocah Jatuh dari Bus Tergeletak di Tol JORR Ciledug-Veteran
emas perhiasan inflasi
Emas Perhiasan Jadi Biang Kerok Inflasi Semester I-2025
Lirik dangdut termiskin di dunia
Lirik 'Termiskin di Dunia' Karya Musisi Dangdut Legendaris Hamdan ATT
Berita Lainnya

1

Tegas! Kemenhut Perketat Pengawasan Prosedur Keselamatan Pendakian Gunung

2

Ketum Bomber Siap Dukung dan Jaga Kondusifitas Piala Presiden 2025

3

Harga BBM Pertamina, Shell Hingga Vivo Resmi Naik! Ini Daftarnya

4

PT. Tekindo Energi Patuh dan Taat UU Cipta Kerja

5

212 Produsen Beras Nakal Berhasil Dibongkar Kementan, Kerugian Capai Rp 99 Triliun
Headline
Real Madrid
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus Piala Dunia Antarklub 2025 Selain Yalla Shoot
Tarian Aceh Ratoh Jaroe - Instagram Apple
Apple Posting 'Ratoh Jaroe', Tarian Seribu Tangan Tradisi Aceh
hamdan att meninggal
Legenda Dangdut Hamdan ATT Meninggal Dunia, Tinggalkan Warisan Abadi
2f1b6297-de61-4066-87c5-c232ab77feb0
Hari Bhayangkara ke-79, Pemkot Bandung dan Polrestabes Sinergi Jaga Bandung Tetap Aman

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.