Diiringi Marching Band, Pramono-Rano Hadiri Kampanye Akbar di GBK

kampanye akbar pramono rano
(istimewa)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Calon gubernur nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno menggelar kampanye akbar di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat. Mereka berdua pun tiba diiringi dengan marching band.

Pada Sabtu (23/11/2024), keduanya tiba sekitar pukul 09.51 WIB. Keduanya mengenakan baju berwarna putih dan oranye dengan syal.

Sebelum itu, terlihat kader PDIP sekaligus mantan Gubernur Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. Ahok terlihat mengenakan baju berwarna oranye.

Sementara itu, nampak massa pendukung terus berdatangan ke lokasi. Mereka kompak menggunakan kaos berwarna oranye bergambar pasangan Pramono-Rano.

“Jakarta menyala!” teriak mereka.

Ini adalah gelaran kampanye akbar mereka. Pramono sudah mengajak warga Jakarta untuk hadir.

Hal itu disampaikan Pramono usai debat ketiga Pilgub Jakarta 2024 di Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Minggu (17/11) malam. Dia menyebut perjalanan kampanye telah sesuai dengan yang diharapkannya, yakni riang gembira.

BACA JUGA: Timses: Pramono Nyoblos di Cipete, Rano Karno di Lebak Bulus

“Kami juga ingin mengingatkan bahwa tanggal 23 November adalah kampanye akbar kami yang terakhir, akan diadakan di Stadion Madya GBK, kami mengharapkan partisipasi dari rakyat Jakarta menyala, warga Jakarta menyala, yang memberikan dukungan kepada saya dan Bang Doel,” kata Pramono.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Perempat Final Denmark Open 2024
Piala Sudirman 2025: Saatnya Generasi Muda Unjuk Gigi, Indonesia Siap Ukir Sejarah di Xiamen
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.