Cuma 95 Orang Hadir pada Rapat Tahunan DPR, Sisanya pada Kemana?

rapat dpr
Foto (Parlementeria)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: DPR RI menggelar rapat paripurna penutupan masa persidangan III Tahun Sidang 2023-2024, Selasa (06/02/2024). Rapat itu berlangsung usai DPR mengadakan masa sidang hanya tiga minggu pascareses Hari Raya Natal dan Tahun Baru beberapa waktu lalu.

Ketua DPR RI, Puan Maharani mengatakan, sidang terebut hanya dihadiri oleh 95 anggota dan 196 orang berhalangan hadir.

“Daftar hadir telah ditandatangani oleh 95 anggota dan izin 196 sehingga total 290 anggota,” ujar Puan dalam Rapat Paripurna yang diselenggarakan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat.

BACA JUGA: Apdesi Bersyukur Revisi UU Disahkan DPR, Kades bisa Menjabat hingga 27 Tahun

“Dan demikian forum telah tercapai dan demikian dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim perkenankanlah kami selaku pimpinan dewan membuka Rapat Paripurna DPR RI yang ke-12 Masa Persidangan III Tahun Persidangan 2023/2024 hari Selasa, 6 Februari 2024 dan kami nyatakan dibuka dan terbuka untuk umum,” tambah Puan.

Untuk diketahui, DPR RI membuka masa sidang pada Rapat Sidang paripurna DPR RI ke-11, Masa Persidangan III Tahun Persidangan 2023/2024. Rapat digelar 16 Januari 2024.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Biaya bikin SIM di Jepang
Biaya Bikin SIM di Jepang Capai Rp50 Juta?
Raffi Ahmad tenis
Raffi Ahmad Kolaborasi dengan Korea dalam Pertandingan Tenis, Dihujani Komentar Netizen
Nvidia terbaru
Keluaran Terbaru Nvidia GeForce RTX 50 Series, Perkenalkan Fitur DLSS 4
Rafathar ribut
Rafathar Ribut dengan Sus Rini, Ini Reaksi Nagita Slavina
Gubernur Jabar terpilih Dedi Mulyadi
Gubernur Jabar Terpilih Dedi Mulyadi Ternyata Punya Target Tersendiri untuk Kota Cimahi
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Nelayan Ngaku Dibayar Rp125 Ribu/Hari Pasang Pagar Laut di Tangerang

4

KJRI Los Angeles Catat 97 WNI Terdampak Kebakaran California

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Anak-anak Sandra Dewi
Anak-anak Sandra Dewi Liburan Ke Singapura, Netizen: Katanya Ngutang Tiap Bulan?
10 Pemain Persib Bandung Sukses Tahan Imbang PSBS Biak
Usai Diserang Selama Tujuh Hari Tujuh Malam, 10 Pemain Persib Bandung Sukses Tahan Imbang PSBS Biak
Pencarian Koin Bikin Rusak Taman
Pencarian Koin Bikin Rusak Taman, Pj Wali Kota Bandung Minta Aplikasi Dihentikan!
kasus rudapaksa ponpes tasikmalaya
Pimpinan Ponpes Tasikmalaya Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Rudapaksa

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.