Cek, Ini Jadwal Reservasi Tiket Kereta Lebaran 2024

tiket kereta Lebaran
(phinemo)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: PT Kereta Api Indonesia (KAI) telah membuka layanan pemesanan tiket kereta api untuk musim mudik Lebaran 2024.

Mulai dari H-45 sebelum keberangkatan, para calon penumpang dapat melakukan reservasi tiket untuk mempersiapkan perjalanan mudik ke kampung halaman dengan lebih nyaman dan terencana.

Tempat Beli Tiket Kereta Api Lebaran 2024

Pembelian tiket kereta api Lebaran 2024 dapat kita lakukan melalui berbagai platform, termasuk:

  • Aplikasi Access by KAI
  • Call center 121
  • Aplikasi online travel agent (OTA)
  • Beberapa merchant atau mitra resmi yang bekerja sama langsung dengan KAI.

Jadwal Reservasi

Agar tidak ketinggalan dalam memesan tiket, sangat penting untuk memperhatikan jadwal reservasi yang telah tertera. Berikut adalah jadwal reservasi tiket kereta Lebaran 2024:

  • Pemesanan tanggal 15 Februari 2024 untuk keberangkatan 31 Maret 2024 (H-10)
  • Pemesanan tanggal 16 Februari 2024 untuk keberangkatan 1 April 2024 (H-9)
  • Pemesanan tanggal 17 Februari 2024 untuk keberangkatan 2 April 2024 (H-8)
  • Pemesanan tanggal 18 Februari 2024 untuk keberangkatan 3 April 2024 (H-7)
  • Pemesanan tanggal 19 Februari 2024 untuk keberangkatan 4 April 2024 (H-6)
  • Pemesanan tanggal 20 Februari 2024 untuk keberangkatan 5 April 2024 (H-5)
  • Pemesanan tanggal 21 Februari 2024 untuk keberangkatan 6 April 2024 (H-4)
  • Pemesanan tanggal 22 Februari 2024 untuk keberangkatan 7 April 2024 (H-3)
  • Pemesanan tanggal 23 Februari 2024 untuk keberangkatan 8 April 2024 (H-2)
  • Pemesanan tanggal 24 Februari 2024 untuk keberangkatan 9 April 2024 (H-1)
  • Pemesanan tanggal 25 Februari 2024 untuk keberangkatan 10 April 2024 (Idul Fitri hari pertama)

BACA JUGA: Cek, Begini Cara War Tiket Kereta Lebaran 2024

  • Pemesanan tanggal 26 Februari 2024 untuk keberangkatan 11 April 2024 (Idul Fitri hari kedua)
  • Pemesanan tanggal 27 Februari 2024 untuk keberangkatan 12 April 2024 (H+1)
  • Pemesanan tanggal 28 Februari 2024 untuk keberangkatan 13 April 2024 (H+2)
  • Pemesanan tanggal 29 Februari 2024 untuk keberangkatan 14 April 2024 (H+3)
  • Pemesanan tanggal 1 Maret 2024 untuk keberangkatan 15 April 2024 (H+4)
  • Pemesanan tanggal 2 Maret 2024 untuk keberangkatan 16 April 2024 (H+5)
  • Pemesanan tanggal 3 Maret 2024 untuk keberangkatan 17 April 2024 (H+6)
  • Pemesanan tanggal 4 Maret 2024 untuk keberangkatan 18 April 2024 (H+7)
  • Pemesanan tanggal 5 Maret 2024 untuk keberangkatan 19 April 2024 (H+8)
  • Pemesanan tanggal 6 Maret 2024 untuk keberangkatan 20 April 2024 (H+9)
  • Pemesanan tanggal 7 Maret 2024 untuk keberangkatan 21 April 2024 (H+10)

Dengan mengetahui jadwal reservasi ini, kamu dapat merencanakan perjalanan mudik dengan lebih baik dan memastikan ketersediaan tiket sesuai dengan tanggal keberangkatan.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Suar Mahasiswa Awards
Roadshow Perdana Suar Mahasiswa Awards 2025 Disambut Antusias di UHS
KECURANGAN UTBK SNBT 2025-1
Peserta UTBK SNBT Ketahuan Pasang Kamera di Behel Gigi Sampai Kuku, Panitia SNPMB Buka Suara
KECURANGAN UTBK SNBT 2025
2 Hari UTBK-SNBT 2025, Panitia SNPMB Temukan 14 Kecurangan
KPU PSU
KPU Beri Pesan Khusus untuk Calon yang Kalah pada PSU!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.