Cek Fakta: Raffi Ahmad Tawarkan Bantuan Biaya Sekolah hingga Renovasi Rumah

Raffi Ahmad
Raffi Ahmad (Instagram/@raffinagita1717)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID – Beredar video di media sosial yang menampilkan artis Raffi Ahmad menawarkan berbagai bantuan kepada masyarakat, termasuk biaya sekolah dan kuliah, modal usaha, pembayaran utang, serta renovasi rumah. Namun, setelah ditelusuri, video tersebut ternyata hasil manipulasi atau hoaks.

Video yang menampilkan Raffi Ahmad menawarkan bantuan tersebut beredar luas di berbagai platform media sosial, termasuk Facebook. Warganet yang melihat video tersebut diminta mengirimkan nomor WhatsApp untuk mendapatkan bantuan.

BACA JUGA : Cek Fakta: Prabowo Minta Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas

Hasil Cek Fakta Teropongmedia.id

Tim Cek Fakta Teropongmedia.id melakukan penelusuran dan menemukan bahwa video tersebut identik dengan unggahan di kanal YouTube tertentu.

Dalam video asli, Raffi sama sekali tidak menawarkan bantuan. Ia justru menceritakan pengalamannya mengikuti upacara Hari Pahlawan 2024 yang dipimpin Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.

Tim Cek Fakta Teropongmedia.id menggunakan TrueMedia untuk menganalisis suara Raffi Ahmad dalam video yang beredar.

Hasilnya menunjukkan bahwa suara yang menjanjikan bantuan tersebut secara substansial dihasilkan oleh artificial intelligence (AI). Ini membuktikan bahwa video tersebut telah dimanipulasi.

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
dirut JakTV kasus perintangan korupsi
Perkara Kasus Perintangan Korupsi, Kejagung Periksa 3 Kameramen JakTV
solo jadi daerah istimewa
Solo Diusulkan Jadi Daerah Istimewa?
sidang hasto
Tak Ada Saksi Kuat, Hakim Minta Hasto Dibebaskan
khabib nurmagedov diusir dari pesawat-1
Khabib Nurmagomedov Tolak Tawaran USD40 Juta untuk Kembali ke UFC, Pilih Bisnis dan Pelatihan
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 26 April 2025
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.