Catat! Ruas Tol Jakarta-Tangerang Lakukan Pemeliharaan 2-10 Juni 2024

Ruas Tol Jakarta-Tangerang Lakukan Pemeliharaan 2-10 Juni
Ruas Tol Jakarta-Tangerang sedang dilakukan pemeliharaan perkerasan jalan untuk kenyamanan pengguna jalan tol (infopublik)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Ruas Tol Jakarta-Tangerang sedang dilakukan pemeliharaan perkerasan jalan untuk kenyamanan pengguna jalan tol. Demikian disampaikan Senior Manager Representative Office 2 Jasamarga Metropolitan Tollroad, Ginanjar Bekti. di Jakarta, Sabtu (1/6/2024).

Ginanjar mengatakan, pengerjaan pemeliharaan dijalan tol bertujuan meningkatkan kenyamanan dan keamanan pengguna jalan tol. Juga untuk memenuhi Standar Pelayanan Minimal (SPM) yang dibutuhkan masyarakat.

Pekerjaan pemeliharaan perkerasan pada Ruas Tol Jakarta-Tangerang ini akan dilakasananakan mulai Minggu, (2/6/2024) hingga Senin (10 /6/2024 ). Lajur yang menjadi objek pemeliharaan untuk sementara tidak dapat dilintasi selama pekerjaan berlangsung, namun lajur lainnya dapat digunakan.

BACA JUGA: Pemerintah Malaysia Gratiskan Jalan Tol untuk Mudik, Indonesia Gimana?

Ginanjar memohon maaf atas ketidaknyamanan yang timbul akibat pekerjaan tersebut. Jasa Marga mengimbau pengguna jalan untuk mengantisipasi rute perjalanan agar dapat mengoptimalkan rekayasa lalu lintas yang sedang berlaku

Ia juga mengimbau pengguna tol memastikan kecukupan saldo kartu elektronik sebelum memulai perjalanan untuk menghindari kepadatan ketika bertransaksi di gerbang tol. Diharapkan pengguna jalan untuk selalu mematuhi rambu lalu lintas dan mengikuti arahan petugas di lapangan.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Koleksi karya Versace
Menilik Koleksi Karya Versace yang Terinspirasi Seni Yunani Kuno!
dirjen aptika pdns
Profil Dirjen Aptika, Mundur dari Tugas dalam Sengkarut Peretasan PDNS
Peserta PPDB Jabar Dianulir
Buntut 262 Peserta PPDB Jabar Dianulir, Bey Panggil Kadisdik 27 Kota/Kabupaten
Kemenkes Buka Suara Soal Isu 6.000 Dokter Asing
Kemenkes Bantah 6.000 Dokter Asing Datang Ke Indonesia
lbh kematian afif
Respon Polda Sumbar Digugat LBH Padang soal Kematian Afif
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Aktor Bollywood Selundupkan Hewan Langka Indonesia
Terciduk, Aktor Bollywood Selundupkan Hewan Langka Indonesia
Pembelian LPG 3 Kg Wajib dengan KTP Subsidi LPG 3 Kg
DPR Usulkan Pemberian Subsidi LPG 3 Kg Diganti Uang Tunai
argentina venezuela copa america 2024
Argentina Kandaskan Ekuador, Maju ke Babak Semifinal Copa America 2024 Lewat Adu Penalti
dirut starbuks indonesia
Komisaris dan Dirut Emiten Pengelola Starbucks Indonesia Kompak Mundur