Catat! 2025 Pemprov Jabar Janji Pembangunan di Daerah Gak Jomplang

Pemprov Jabar pembangunan daerah
Penyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Tahun 2025 (Dok Diskominfo Jabar)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Sekda Jabar Herman Suryatman menegaskan, penyusunan rencana kerja perangkat daerah tahun 2025 akan fokus pada pemerataan pembangunan daerah di 27 kabupaten/kota di Jawa Barat.

Herman menyampaikan itu saat memberikan arahan kepada perangkat daerah terkait penyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Tahun 2025 dalam rapat koordinasi dengan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Jabar di Kantor Bappeda Jabar, Kota Bandung, Jumat (3/5/2024).

Herman meminta perangkat daerah fokus pada pemerataan pembangunan. Selain itu, perangkat daerah diminta mengedepankan aspek penganggaran yang dinamis agar pembangunan berjalan optimal.

“Sehingga RKPD ini akan menjadi payung dinamis untuk penganggaran yang lebih lincah,” ucap Herman.

Herman juga mengingatkan bahwa dalam RPJPD 2025-2045, ada target untuk mewujudkan Indonesia Emas 20245.

Ia mengaku optimistis Jabar akan mencapainya lebih dulu sebagai provinsi termaju di Indonesia.

Herman memaparkan sejumlah strategi dan skenario Jabar untuk merealisasikan target tersebut.

BACA JUGA: Jembatan Cikarang Direvitalisasi, Akses Warga dan Buruh Semakin Mudah

Salah satunya menjalin kerja sama dengan 350 Perguruan Tinggi di bawah naungan LLDIKTI dan Asosiasi Perguruan Tinggi (APTISI).

Pemda Provinsi Jabar akan mengagendakan pembuatan MoU dengan Perguruan Tinggi di 27 kabupaten/kota untuk melaksanakan KKN Tematik selama empat bulan. Program tematik tersebut lebih fokus pada permasalahan masyarakat.

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jeep Wrangler 4-Door Rubicon
Jeep Wrangler 4-Door Rubicon Hadir di Indonesia, Untuk Sultan Doyan Petualang!
Manchester City
Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
kemacetan horor tanjung priok
Gubernur Pramono Minta Maaf Soal Kemacetan Tanjung Priok
eksploitasi sirkus taman safari-2
Jadi Sorotan Dugaan Eksploitasi, Begini Sejarah Sirkus OCI Taman Safari
A41I4726.0
Patricio Pitbull Akui Salah Langkah di Debut UFC: Saya Terlalu Santai
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Macet di Pelabuhan Tanjung Priok Horor, Apa Biang Keroknya?
Headline
Barcelona
Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo Selain Yalla Shoot
Stefano Cugurra Mundur Dari Bali United
Stefano Cugurra Mundur Dari Bali United
Aleix Espargaro
Jadi Pebalap Wildcard, Aleix Espargaro Kunci Kebangkitan Honda di MotoGP Jerez
penjualan mobil maret
Penjualan Mobil Terlaris Maret 2025 di Indonesia, Pabrikan Jepang Masih Jadi Penguasa?

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.