Cara Membuat Nasi Kuning Rice Cooker, Mudah dan Nikmat!

Penulis: Vini

nasi kuning
(dok.doyan resep)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Nasi kuning yang merupakan makanan khas indonesia memiliki rasa yang lebih gurih daripada nasi putih . Terbuat dari beras dengan rempah-rempah, kunyit, dan santan. Tapi, tahukah kamu jika nasi kuning bisa dimasak menggunakan rice coocker. Nasi Kuning rice cooker ternyata senikmat nasi kuning yang dimasak menggunakan kompor biasa.

Dengan menambahkan bumbu-bumbu dan santan, hidangan  kreasi nasi kuning cukup beragam, paling umum adalah membentuk tumpeng.

Berikut cara membuat nasi kuning rice coocker

nasi kuning rice coocker

Bahan Membuat Nasi Kuning pada rice cooker:

  1. Beras: 2 cup
  2. Air santan: 4 cup
  3. Serai, geprek: 1 batang
  4. Daun jeruk: 2 lembar
  5. Daun salam: 3 lembar
  6. Garam: secukupnya

Bumbu halus:

  1. Bawang merah : 5 siung
  2. Bawang putih: 3 siung
  3. Kunyit bubuk 1 sdt
  4. Jahe: 1 ruas
  5. Ketumbar bubuk: 1 sendok teh
  6. Jinten bubuk: 1/2 sendok the

BACA JUGA: Menghias Nasi Kuning 17 Agustus dengan Kreatif, Ini Tipsnya!

Cara membuat nasi kuning:

  1. Cuci bersih bera, lalu tiriskan.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus bersama dengan serai, daun jeruk, serta daun salam sampai harum.
  3. Masukkan santan serta garam, masak hingga mendidih.
  4. Masukkan beras ke rice cooker, tambahkan tumisan bumbu dan santan, aduk sampai rata, masak beras hingga matang.
  5. Kemudian aduk nasi dan tunggu dingin sekitar 15 menit.
  6. Nasi kuning telah, kalian bisa tambahkan lauk pauknya sesuai selera.

 

(Vini/Dist)

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mobil damkar
2 Mobil Damkar Dikerahkan untuk Tangani Kebakaran di Gang Guntur Cianjur
Pengancaman dan kekerasan
Pelaku Pengancaman Terkait Pengelolaan Lahan Parkir di Bekasi Dibekuk Polisi
Ganja
Peredaran Ganja 6 Kg di Jaktim Berhasil Digagalkan
Ojol Bandung
Viral! Ojol Bandung Tambal Jalan Pakai Uang Sendiri "Nggak Nunggu Janji"
Akhmad Marjuki
Disambut Bang Maja, Doa Haru Sertai Akhmad Marjuki dari Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming AC Milan vs Bologna Final Coppa Italia 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.