Cara Buka Kunci Bootloader di Xiaomi HyperOS, Gampang Banget!

HyperOS
(Utan Kaliki)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Xiaomi resmi mengumumkan Xiaomi HyperOS pada 26 Oktober 2023, ini merupakan sistem operasi terbaru yang membawa sejumlah pembaharuan signifikan. Dalam pengumuman tersebut, Xiaomi menegaskan beberapa pembatasan, termasuk pembukaan kunci bootloader yang kini menjadi sorotan.

Pembukaan kunci bootloader tidak lagi diizinkan untuk setiap pengguna, dengan alasan keamanan yang paling utama. Namun, penting untuk memahami bagaimana pengguna dapat tetap mengakses fitur ini.

Membuka Kunci Bootloader di Xiaomi HyperOS

Syarat Utama

Untuk membuka kunci bootloader di Xiaomi HyperOS, pengguna harus memenuhi beberapa persyaratan utama:

  • Pastikan Mi Account pengguna aktif selama minimal 30 hari.
  • Pengguna memiliki aplikasi Xiaomi Community versi 5.3.31 atau yang lebih tinggi.
  • Setiap pengguna hanya dapat membuka kunci bootloader pada tiga perangkat per tahun dengan satu akun pengguna.

BACA JUGA: Cara Daftar Program Beta Recruitment HyperOS, Gampang Banget!

Proses Unlocking

  • Pastikan Mi Account telah aktif selama lebih dari 30 hari.
  • Instal atau perbarui aplikasi Xiaomi Community ke versi 5.3.31 atau yang lebih tinggi.
  • Buka aplikasi dan ubah wilayah Xiaomi Community menjadi Global.
  • Pilih opsi “Unlock Bootloader” dan ketuk “Apply for Unlocking” jika Mi Account sudah aktif selama lebih dari 30 hari.

Dengan Xiaomi HyperOS, Xiaomi membuat penyesuaian pada waktu buka kunci bootloader. Waktu yang sebelumnya memakan waktu 168 jam kini berubah menjadi 72 jam. Pengguna hanya perlu menunggu 3 hari setelah semua operasi dilakukan.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Puluhan Mahasiswa Lakukan Aksi Unjuk Rasa Didepan -CoverS
Puluhan Mahasiswa Geruduk Balai Kota Bandung, Tuntut Perbaikan Kinerja
frame-Recovered-Recovered copy
Dedi Mulyadi Hadiri Sidang Gugatan Pegi Setiawan di PN Bandung
Collagen Mask untuk Memutihkan Wajah
Cek, Rekomendasi Collagen Mask untuk Memutihkan Wajah!
bulu kuduk merinding
Kenapa saat Dingin Bulu Kuduk Merinding? Ini Kata Ahli
Pemprov Jabar Waspadai Potensi Inflasi
Musim Kemarau, Pemprov Jabar Waspadai Potensi Inflasi
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Eskalator di Mal PVJ Bandung
Remaja Terjepit Eskalator di Mal PVJ Bandung, Alami Patah Tulang
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024, Skor 1-0
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
ilmuan jepang
Ngeri, Ilmuwan Jepang Ciptakan Robot Pakai Kulit Hidup Manusia