Bikin Kaget! Warga Indonesia Ramai Pindah Jadi WN Singapura, Ini Alasannya

Warga Indonesia Ramai Pindah Jadi WN Singapura
Kota Singapura (pixabay/frankzhang0711)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Informasi dari data Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham), sebanyak 3.912 Warga Negara Indonesia (WNI) memilih untuk pindah menjadi Warga Negara (WN) Singapura dalam periode 2019-2022.

Alasannya yakni untuk meningkatkan taraf hidup,karena kesempatan kerja di Indonesia dianggap semakin menurun.

Menyikapi hak itu, Menteri Investasi sekaligus Kepala BKPM,Bahlil Lahadalia menyampaikan jika alasan tersebut sesuai dengan data di lapangan.

Bahlil menjelaskan, dari hasil realisasi investasi sepanjang Januari -Juni 2023 (YoY) sebesar Rp 678,7 triliun, tenaga kerja yang terserap adalah sebanyak 849,181 orang.

BACA JUGA: Lima Negara Bagian Amerika Dihantam Badai Helena, KJRI Pastikan WNI Aman

“Jadi kaitannya dengan lapangan kerja nggak ada urusan. Mereka kalau mau kerja , kerja aja di luar, ya mungkin kita doakan mudah-mudahan mereka sadar 10 tahun balik lagi ke Indonesia,” kata Bahlil beberapa waktu lalu.

“Menurut saya kalau baru ngerasa nyaman di negara orang kemudian pindah ya saya mempertanyakan, mohon maaf merasa kebangsaan dan nasionalisme memiliki bangsa ini. Jadi itu . Nanti kalau semua begitu negara ini siapa mengurus ? Tapi itu pilihan mereka dan kita hargai saja,” bebernya.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
cak lontong jadi komisaris ancol
Resmi, Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
Tertinggi dalam 23 Tahun Terakhir, Stok Beras Nasional Capai 3,18 Juta Ton
Tertinggi dalam 23 Tahun Terakhir, Stok Beras Nasional Capai 3,18 Juta Ton
MotoGP Argentina
Marc Marquez Menang Sprint MotoGP Spanyol, Perlebar Jarak Klasemen
Tekindo Energi Hadiri Rapat Singkronisasi Program RPJMD dan RI PPM/CSR antara Pemda Halteng dan Perusahaan Tambang
Tekindo Energi Hadiri Rapat Singkronisasi Program RPJMD dan RI PPM/CSR antara Pemda Halteng dan Perusahaan Tambang
Dalam Seminggu Mentan Pastikan Harga Ayam Stabil
Dalam Seminggu Mentan Pastikan Harga Ayam Stabil
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

3

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Barcelona
Bungkam Real Madrid 3-2, Barcelona Juarai Copa del Rey 2024/2025
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.