Benarkah Jamur Cordyceps Bisa Menyebabkan Manusia Menjadi Zombie?

jamur cordycepcs
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Belakangan ini jamur Cordyceps menjadi perbincangan banyak orang. Jamur tersebut terkenal dari serial The Last of Us. Dalam serial tersebut, jamur ini sifatnya parasit dan bisa menyerang manusia lalu mengubahnya menjadi zombie. Maka dari itu banyak sekali yang mempertanyakan keberadaan jamur ini asi atau tidak.

Pasalnya, banyak sekali masyarakat yang takut dan juga penasaran dengan jamur tersebut. Lalu, bagaimana faktanya? Apakah jamur tersebut bisa menyebabkan manusia menjadi zombie. Mari simak penjelasannya di bawah ini!

Fakta Jamur Cordyceps

jamur cordyceps
(Web)

Jamur Cordyceps ternyata memiliki 600 varian yang ada di dunia, terutama yang ada di Asia Tenggara. Cordyceps merupakan jamur yang sifatnya parasit dan hidup pada ulat di daerah pegunungan China. Merupakan satu genus dengan fungi ascomycota yang ada lebih dari 400 spesies.

Ternyata jamur ini tidak menginfeksi manusia. Namun jamur ini sangat berbahaya untuk serangga semut. Sampai saat ini jamur tersebut masih aman untuk manusia dan tidak menginfeksi. Jamur parasit sering masuk ke tubuh melalui luka pada kulit. Luka ini berupa tusukan, goresan, luka, atau memar yang tidak disengaja.

Manfaat Jamur Cordyceps

jamur cordycepcs
(Web)

Ternyata jamur cordyceps memilliki manfaat untuk kesehatan. Mengutip Detikhealth, Secara umum, cordyceps disebut-sebut sebagai penambah energi, dan penelitian menunjukkan bahwa jamur cordyceps memiliki efek anti-inflamasi, antioksidan, dan antitumor.

Menurut penelitian jamur ini mengandung sifat nutraceutical, yaitu kombinasi dari nutrisi dan farmasi. Berikut manfaat jamur crdyceps yang perlu kamu ketahui.

1. Mencegah Kanker

Pada jamur tersebut terdapat ekstrak metanol yang memiliki sitotoksitas pada sel kanker, artinya jamur ini bisa membunuh sel kanker dan juga mencegah pertumbuhan sel kanker. Namun, ada juga yang menunjukkan bahwa ekstrak tersebut bisa menghambat pertumbuhan tumor.

2. Melawan Radikal Bebas

Jamur Cordyceps ternyata mengandung sifat antioksidan yang bisa membantu mengurangi peradangan yang ada dalam tubuh. Senyawa yang ada pada jamur itu bisa meningkatkan aktivitas antioksidan yang ada dalam tubuh kamu.

3. Mendukung Sistem Imun

Mengutip Detikhealth, Menurut tinjauan literatur Frontiers, sejumlah senyawa yang ada di cordyceps menunjukkan aktivitas imunostimulasi, merupakan modifikasi respons pada sistem kekebalan tubuh kamu. Bisa meningkatkan kekebalan pada tubuh dan juga melwan infeksi pada tubuh.

4. Mengontrol Gula Darah

Jamur ini terbukti bisa mengontrol gula darah yang ada pada tubuh kamu. Kadar glukosa darah yang sangat tinggi ternyata bisa merusak sel lain pada tubuh kamu, seperti pembuluh darah dan ginjal. Keduanya bisa memainkan peran mendasar dalam sistem kardio. Aliran darah yang terganggu bisa menyebabkan penyakit jantung.

Namun, jamur tersebut belum dipastikan aman atau tidak untuk ibu yang sedang hamil. Apabila kamu mengkonsumsi jamur ini jangan terlalu banyak, karena akan menyebabkan mual sampai sakit perut.

BACA JUGA: 5 Fakta Film The Last of Us

(kaje)

 

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
surat Suara tertukar, Pilkada 2024
Ribuan Surat Suara Pilkada 2024 Bogor Jabar dengan Serang Banten, Tertukar!
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas