Begini Cara Mengatasi Screen Recorder yang Tidak ada Suaranya!

screen recording
(Tafsiran)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Screen recording menjadi fitur yang sangat berguna bagi pengguna gadget, terutama bagi yang gemar berbagi pengalaman atau memberikan tutorial. Namun, tidak jarang pengguna menghadapi kendala ketika melakukan screen recording, terutama masalah ketika suara tidak terekam.

Artikel ini akan membahas cara mengatasi masalah screen recording yang tidak menghasilkan suara . Beberapa pengguna mungkin mengalami masalah karena error pada sistem fitur ini, sementara yang lain mungkin salah dalam melakukan pengaturan. Untuk memastikan penyelesaiannya, kita perlu mencari tahu permasalahan.

Pengaturan Audio pada Screen Recorder

Langkah pertama adalah melakukan pengecekan dan pengaturan pada fitur. Berikut adalah langkah-langkahnya:

  • Pastikan untuk membuka fitur yang sedang kamu gunakan.
  • Temukan dan akses menu pengaturan pada aplikasi.
  • Cari opsi yang berkaitan dengan pengaturan audio.
  • Pastikan setelan audio source terpilih pada opsi microphone.
  • Setelah langkah-langkah di atas kamu ikuti, rekaman layar seharusnya sudah disertai dengan suara. Pastikan untuk menguji hasilnya dan memastikan bahwa masalah telah teratasi.

BACA JUGA: Anti Ribet, Begini Cara Screen Record iPhone Melalui 2 Cara

Reset Aplikasi

Jika langkah pertama tidak memberikan solusi, langkah berikutnya adalah mereset aplikasi. Berikut cara yang bisa kamu lakukan:

  • Langkah awal adalah menghapus dan uninstall aplikasi screen recorder yang sedang digunakan.
  • Pasang kembali aplikasi setelah menghapusnya. Hal ini dapat membantu memperbaiki sistem yang mungkin mengalami kerusakan.
  • Setelah terinstal kembali, buka aplikasi dan pastikan pengaturan audio sudah aktif atau “on.”
  • Rekaman layar seharusnya sudah dapat memunculkan suara setelah langkah-langkah di atas dilakukan. Pastikan untuk menguji kembali untuk memastikan kelancaran proses.

Dengan mengikuti langkah-langkah semoga kamu dapat mengatasi masalah screen recording yang tidak menghasilkan suara. Semoga solusi-solusi di atas bermanfaat, selamat mencoba!

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva