Bangun Solidaritas, Panitia PKKMB Hadirkan Lomba Catwalk di Akhir Acara

Lomba catwalk PKKMB UHS
Lomba catwalk PKKMB UHS. (dok. Panitia PKKMB UHS)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Hari ke dua Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB), Universitas Halim Sanusi (UHS) Bandung menghadirkan lomba catwalk di akhir acara.

Acara yang terdiri dari 22 kelompok ini memberikan kesempatan untuk masing-masing perwakilan kelompok menunjukkan bakatnya dalam bidang tarik suara dan fashion.

Di mana setiap kelompok mengirimkan 3 orang perwakilannya, satu orang bernyanyi dan dua orang putra-putri untuk melakukan catwalk.

Mekanisme acara ini ialah satu orang bernyanyi lagu daerah yang sudah ditentukan panitia, kemudian diikuti catwalk oleh dua orang putra dan putri.

Seluruh peserta sangat antusias dan saling mendukung kelompoknya. Yang paling greget, ada beberapa kelompok yang membuat para peserta baper, karena ada kelompok yang menghadiahkan cincin kepada pasangannya, ada yang memberikan bunga dan ada juga yang bergaya seperti miss Universe.

Adanya lomba ini bertujuan untuk membangun kerjsama antaranggota.

“Karena ingin membangun kerjasama dan mempererat solidaritas sesama anggota kelompok yang sudah dibagikan,” kata Ketua Divisi Acara, Reva Amalia kepada Teropongmedia, Sabtu (28/9/2024).

BACA JUGA:PKKMB UHS Bandung, Warek 3: Mudah-Mudahan Jadi Mahasiswa yang Siap Berkuliah

Lomba catwalk pada acara PKKMB UHS ini dimenangkan oleh kelompok 17 yang mengusung tema budaya dan mis sadewa.

(Virdiya/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
IMG_20250428_175253
Tur Asia, DT09 Suarakan Dukungan untuk Rakyat Palestina
Skuat Persib Sering Diliburkan, Tyronne del Pino Singgung Beberapa Aspek Penting
Tiga Pemain Persib Ini Diisukan Hengkang, Siapa Saja Mereka?
b82cbb92-127c-40cb-971e-2811cf633833
DKPP Kota Bandung Klaim Nol Kasus Rabies, Gulirkan Program Sterilisasi Kucing Liar
hasan nasbi mundur
Komentar Politikus Gerindra soal Hasan Nasbi Mundur
IMG-20250428-WA0050
Dampak Upper Cisokan, Emak-emak Protes Tambang di Bandung Barat
Berita Lainnya

1

Bandung Digital Academy: Smart City hingga AI dalam Jurnalistik

2

Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO

3

Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025

4

David da Silva Curahkan Isi Hatinya dan Akui Ini Menjadi Musim Terberat Sepanjang Karirnya

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Ilustrasi-SMA-Unggulan-Garuda-Jpeg
Viral Video Ujian Biologi Gambar Alat Kelamin di SMAN 1 Cililin, Ini Penjelasan Pihak Sekolah
suar mahasiswa awards
Teropong Media Siap Kolaborasi dengan UNIBI Melalu Suar Mahasiswa Awards
hasan nasbi mengundurkan diri
Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO
KECELAKAAN beruntun tol cisumdawu
Kecelakaan Maut di KM 189 Tol Cisumdawu, 3 Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.