Bagi-bagi Takjil Jadi Keributan Geng Motor, Diduga Ini Pemicunya

geng motor
(Instagram/fakta.indo)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Sekelompok geng motor mengamuk krtika ajang bagi-bagi takjil di Jalur Lingkar Selatan, Sukabumi, Minggu (23/03/2025), viral di media sosial.

Insiden itu, terjadi tepatnya di depan Gedung Seni Aher, kecamatan Warudoyong sekitar pukul 17.00 WIB.

Dari keterangan video unggahan Instagram @fakta.indo, menurut saksi berinisial D (25), pemicu itu diduga dari tatapan pelajar yang dianggap menantang geng motor.

“Karena kelompok pelajar melihat tatapan ga enak katanya gitu, padahal mereka melihat karena pihak geng motor sambil teriak ‘abadi abadi’. Mereka ngejar anak sekolah yang sedang melakukan perjalanan berangkat bukber. Saya tau karena saya melihat langsung dan ada juga yang bawa bendera sekolahan,” ujarnya.

BACA JUGA:

Viral Mahasiswa Berkelahi dengan Polisi saat Demo, Netizen Penasaran dengan Kondisi Terakhir

Oknum Ormas Viral Minta THR, Ngaku Jagoan Cikiwul Ditangkap Polisi

Geng motor yang beratribut lengkap dengan bendera, mengejar pelajar.

Bahkan, perekam yang menggunakan sepeda motor dibonceng oleh rekannya, dikejar oleh salah satu geng.

Anggota geng itu terlihat menghadang perekam tersebut, karena dianggap terlibat dengan pelajar itu.

Terlihat tergesa-gesa dan panik, perekam berteriak “lain a (bukan)”. Perekam itu, juga hampir terkena tembakan mercon dari arah berlawanan.

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
dokter PPDS DAPAT PENGHASILAN
Dokter PPDS Bakal Diizinkan Praktik Dokter Umum Biar Dapat Penghasilan
content--20230815065326
Polri Dalami Gangguan Sistem Bank DKI, Tegaskan Komitmen Jaga Kepercayaan Publik
image1 (3)
Peringati Hari Jadi ke-384, Renie Rahayu Ajak Warga Bangun Kabupaten Bandung Lebih BEDAS
demo ojol-1
Driver Ojol Grab Bakal Gelar Demo, Ini Alasannya!
prabowo terima kunjungan-1
Prabowo Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia Hari Ini
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Catat, Ini Jadwal Terakhir Tukar Pecahan Rupiah Sudah Tidak Laku

4

Paus Fransiskus Meninggal Dunia

5

Tim Sar Gabungan Lakukan Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Citarum
Headline
harga emas
Harga Emas Antam Naik Rp36.000, Tembus Rp2.016.000 per Gram!
1301382_720
Fabio Quartararo Diprediksi Tetap Setia pada Yamaha, Pilihan Seumur Hidup?
pabrik byd ormas
Pabrik BYD di Subang Didatangi Ormas, Minta Japrem?
Paus Fransiskus - Menag RI jpeg
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Menag RI Turut Berduka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.