Aset Jadi Sorotan, Dharma Pongrekun Calonkan jadi Gubernur DKI Jakarta

Dharma Pongrekun
(dok.Wikipedia)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Komjen (Purn) Dharma Pongrekun, yang saat ini menjadi calon gubernur DKI Jakarta dari jalur independen, telah menarik perhatian publik dengan asetnya yang tercatat tidak memiliki mobil dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).

Meskipun Dharma telah menduduki berbagai jabatan mentereng, seperti Wakil Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), ia hanya tercatat memiliki dua motor.

Namun, terkait dengan gaji Dharma Pongrekun saat menjabat sebagai Wakil Kepala BSSN, informasinya belum tahu secara pasti.

Gaji pegawai BSSN teratur dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 11 Tahun 2024. Namun, karena Dharma menjabat sebelum tahun 2021, pendapatannya mengikuti aturan lama, yaitu Perpres Nomor 98 Tahun 2020.

Gaji pegawai BSSN menjadi empat golongan, dengan golongan I mendapatkan gaji sebesar Rp1.560.800 hingga Rp2.335.800, dan golongan IV mendapatkan gaji sebesar Rp3.044.300 hingga Rp5.000.000.

BACA JUGA : Pendaftaran Pilkada Jalur Independen Dibuka!

Selain gaji, Dharma juga menerima tunjangan kinerja (tukin) yang teratur dalam Perpres Nomor 87 Tahun 2018. Namun, informasi mengenai tukin yang Dharma terima tidak tahu dengan pasti.

Saat ini, Dharma Pongrekun menjadi sorotan publik karena pencalonannya sebagai cagub DKI Jakarta dan kekayaannya yang tercatat dalam LHKPN.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Ajak Kiano Bermain di Playground
Rieke Diah Pitaloka
Rieke Diah Pitaloka Desak KPPU Rilis Data Impor Gula 10 Tahun Terakhir
Metode belajar matematika anak paud
Seperti Apa Metode Belajar Matematika untuk Anak PAUD?
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat