Asal Usul Motor Listrik, Ini Sosok Penciptanya

asal usul motor listrik
Foto (Viar)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Motor listrik  mulai menjadi pemandangan umum di jalanan Indonesia, khususnya di kota-kota besar.

Keberhasilannya menarik perhatian banyak pengendara dengan torsi instan, biaya operasional yang lebih ekonomis, perawatan minimal, dan desain yang memikat.

Asal Usul Motor Listrik

motor listrik yadea (13)
foto (Yadea)

BACA JUGA: Syarat Pengajuan Nyicil Motor Listrik Subsidi Rp7 Juta , Cicilan 200 Ribuan

Namun, tahukah betapa panjangnya perjalanan motor listrik ini, dari awal diciptakan dan melewati pengembangan? Melansir beberapa sumber, berikut adalah asal usul yang perlu anda ketahui:

1. Penemuan 

Asal usul motor listrik dimulai pada tahun 1834, ketika seorang ahli listrik dan magnetisme, Thomas Davenport, berhasil menciptakan motor listrik pertama yang praktis. Konsepnya didasarkan pada prinsip elektromagnetik dengan menggunakan rotor dan stator. Rotor sebagai belitan kawat pada kumparan dan stator sebagai medan magnet di sekitar kawat.

2. Konsep 

Motor listrik dirancang dengan kecanggihan sejak awal, tujuannya adalah menciptakan kendaraan yang efisien waktu dan daya. Daveport berhasil menciptakan motor terbarunya dengan desain yang ramah lingkungan. Teknologi motor listrik berkembang, mampu mengurangi emisi gas rumah kaca dan polusi udara.

3. Keunggulan

Menggunakan motor listrik memiliki keunggulan yang signifikan dibandingkan motor berbahan bakar bensin. Efisiensi yang lebih tinggi, kinerja superior dengan torsi tinggi, respons cepat, dan halus saat digunakan di jalanan. Biaya operasional rendah karena membutuhkan sedikit perawatan.

Sejarah motor listrik dari penemuan hingga keunggulannya menunjukkan evolusi yang luar biasa. Davenport sebagai orang pertama yang membuka jalan bagi motor listrik menjadi pilihan unggul dengan dampak positif pada lingkungan dan efisiensi transportasi.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Kolombia 1-1 Brasil Copa America 2024
Ditahan Imbang Kolombia 1-1 Brasil Bertemu Uruguay pada Perempat Final Copa America 2024
Pemkot Bandung tetap Cari Alternatif Pengelolaan Sampah
Pemkot Bandung tetap Cari Alternatif Pengelolaan Sampah, Selain TPPAS Legok Nangka
Korban Bencana Longsor Tasikmalaya
Korban Bencana Longsor Tasikmalaya Dapatkan Bantuan Pemerintah
bank bjb Banking Service Excellence 2024
bank bjb Raih Penghargaan Banking Service Excellence 2024
Elkan Baggott Skuad Ipswich Liga Primer Inggris
Bek Timnas Indonesia Elkan Baggott Masuk Skuad Ipswich untuk Liga Primer Inggris
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
Cody Gakpo Man of the Match Belanda vs Rumania
Cody Gakpo: Man of the Match Belanda vs Rumania Euro 2024
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Bakal Unjuk Rasa
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Unjuk Rasa di Depan Istana Negara
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?
BWF Zhang Zhi Jie
BWF Buka Suara Soal Insiden Meninggalnya Zhang Zhi Jie