Kemal Palevi Disorot Publik Usai Guyon Soal Perceraian Ria Ricis

Kemal Palevi Ricis
Kemal Palevi (foto: dok. instagram @kemalpalevi)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Komika Ahmad Kemal Palevi atau yang lebih terkenal dengan Kemal Palevi, mendapat sorotan publik setelah mengomentari perceraian Ria Ricis dan Teuku Ryan. Kemal Palevi disebut-sebut menjadikan perceraian pasangan tersebut sebagai bahan candaan.

Melalui media sosialnya, Kemal Palevi bertanya apakah vlog perceraian pasangan tersebut sudah tayang di YouTube.

“Vlog perceraian Ria Ricis part 1 udah tayang belum?” tulis Kemal Palevi pada Kamis (1/2/2024).

Unggahan tersebut mendapatkan berbagai respon pro dan kontra dari publik. Banyak yang mengecam Kemal Palevi karena mereka anggap menjadikan perceraian Ria Ricis sebagai bahan guyonan.

Berikut ini profil singkat Kemal Palevi

  • Nama lengkap: Ahmad Kemal Palevi
  • Nama panggilan: Kemal
  • Agama: Islam
  • Tempat, tanggal lahir: Samarinda, 25 Agustus 1989
  • Usia: 34 tahun
  • Profesi: Aktor, komika, rapper, penulis lagu, dan YouTuber
  • Instagram: @kemalpalevi

BACA JUGA : Ria Ricis Berikan Jawaban Menohok Soal Candaan Kemal Palevi

Kemal Palevi lahir di Samarinda, Kalimantan Timur pada 25 Agustus 1989. Ia terkenal sebagai aktor, komika, rapper, penulis lagu, dan juga YouTuber. Kemal Palevi mulai terkenal oleh publik setelah mengikuti ajang Stand Up Comedy Indonesia di tahun 2012.

Sebagai musisi, Kemal Palevi telah merilis beberapa single lagu, seperti ‘Ganteng-Ganteng Swag’ dan ‘Anjayyyyy’, yang Young Lex ciptakan.

Selain itu, Kemal Palevi juga telah membintangi berbagai film, seperti Crazy Love, Comic 8, Jomblo Keep Smile, Rumah Gurita, Tak Kemal Maka Tak Sayang, Kukejar Cinta ke Negeri Cina, Surga yang Tak Dirindukan, My Stupid Boyfriend, Keluarga Tak Kasat Mata, dan lainnya.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Timnas Kosta Rika
Prediksi Timnas Kosta Rika vs Timnas Paraguay matchday terakhir Grup D Copa America 2024
Timnas Brasil
Prediksi Timnas Brasil vs Timnas Kolombia Matchday Terakhir Grup D Copa America 2024
Makanan Penutup
8 Rekomendasi Makanan Penutup di Acara Ulang Tahun
Telaga Warna Puncak
Telaga Warna Puncak Wisata Bogor yang Terapit Bukit 1.400 Mdpl
Ombak Laut Ancol
Ombak Laut Ancol Jadi Restoran Favorit Warga Jakarta
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
Headline
Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda
Melaju Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda di Perempat Final Euro 2024
Doa Nabi Adam
Keutamaan Doa Nabi Adam, Sumber Kekuatan Umat Muslim
Grup D Euro 2024 Semakin Ketat
Hasil Belanda vs Rumania Euro 2024, Menang Telak 3-0 De Oranje ke Perempat Final
Bojan Hodak dan Goran Paulic di Perayaan Pawai Persib Juara. (RF/Teropongmedia)
Kebersamaan Goran Paulic dan Persib Bandung Resmi Berakhir