OJK Sanksi 23 Pinjol yang Minim Modal

Pendanaan Fintech
Gedung OJK. (Foto: Dok.OJK).

Bagikan

JAKARTA.TM.ID: Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya (PVML) OJK Agusman mengatakan,  OJK mencatat masih ada 23 penyelenggara fintech peer to peer (P2P) lending atau pinjaman online (pinjol) yang belum memenuhi ekuitas minimum Rp2,5 miliar.

“Dan ada 23 peer to peer lending yang belum memenuhi ketentuan ekuitas minimum,” kata Agusman, Selasa (5/12/2023).

Agus menyebutkan, untuk penyelenggara P2P lending yang belum memenuhi ekuitas minimum, OJK telah menerbitkan sanksi administratif berupa peringatan tertulis. Pihaknya juga mendorong penyelenggara untuk mengambil langkah-langkah konkret untuk pemenuhan modal minimum Rp2,5 miliar sesegera mungkin.

Sementara itu, dari sisi kinerja, ourtstanding pembiayaan P2P lending per Oktober 2023 tumbuh 17,66 persen year on year (yoy) menjadi Rp58,05. Kemudian pada September 2023, outstanding pembiayaan P2P lending hanya mencapai Rp55,70 triliun.

BACA JUGA: Selama Bulan November OJK Tutup 2 Penyelenggara ITSK

Angka tersebut, tumbuh 14,28 persen yoy dibandingkan dengan periode  yang sama pada tahun sebelumnya. Tak hanya itu, OJK juga mencata tingkat kredit macet pinjol secara agregat atau  TWP90 dalam kondisi yang masih terjaga.

Secara industri TWP90 mencapai 2,89 persen pada Oktober 2023. Sementara pada September 2023 mencapai  2,82 persen.

Laporan wartawan Jakarta : Agus Irawan

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Dolar ke Rupiah
Nilai Tukar Rupah ke Dolar AS Hari Ini Kamis 4 Juli 2024
Mateo Kocijan Jadi Amunisi Baru Persib
Mateo Kocijan Jadi Amunisi Baru Persib Bandung
Alberto Rodriguez Tinggalkan Persib
Resmi! Alberto Rodriguez Tinggalkan Persib demi Tim Lain
Patung Terbesar di Bali
Seni dan Simbol Patung Garuda Wisnu Kencana Bali
Puncak Sikunir
Tiket Masuk, Lokasi dan Sejarah Puncak Sikunir Wonosobo
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Jadwal Perempat Final Copa America 2024
Jadwal Perempat Final Copa America 2024
Brasil Tanpa Vinicius Junior Hadapi Uruguay
Brasil Tanpa Vinicius Junior Hadapi Uruguay pada Perempat Final Copa America 2024
Matthijs De Ligt Sepakat Gabung Manchester United
Lampu Hijau Bayern Munich, Matthijs De Ligt Sepakat Gabung Manchester United
Lautaro Martinez Terdepan Top Skor Copa America 2024
Penyerang Argentina Lautaro Martinez Terdepan, Top Skor Copa America 2024