Update Daftar Motor Listrik Baru Subisidi Murah

motor listrik baru subsidi
foto (Alva)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Kendaraan listrik di Indonesia keberadaanya mulai umum ditemukan. Hal ini pengaruh dari minat masyarakat pada kendaraan yang kerap digadang untuk masa depan, apalagi pemerintah memberikan subsidi yang menarik.

Dengan adanya subisidi dari pemerintah, harga motor listrik pun menjadi jauh lebih murah dan tentunya meringankan masyarakat.

5 Motor Listrik Baru Subisidi Pemerintah

motor listrik (2)

Tercatat seluruhnya ada 38 model motor listrik bersubsidi, lima diantaranya adalah keluaran baru. Melansir beberapa sumber, berikut 5 motor listrik baru subsidi pemerintah:

  • Alva Cervo 1 Battery Rp30.750.000
  • Agats SLA Rp 9.940.000
  • Morgan Rp 12.900.000
  • Yadea G6 Rp 20.500.000
  • T1 + Lit Rp 12.999.000

Selain itu, terdapat opsi lain motor listrik. Motor-motor ini memiliki harga di bawah Rp 10 juta. Adapun daftarnya, sebagaimana berikut:

  • Ecotic Sterrato Rp5.590.000
  • Exotic Vito Rp5.790.000
  • Exotic Mizone Rp6.190.000
  • MX1200 AT Rp8.800.000
  • Green Tech AeroRp9.403.000
  • Green Tech Scood Rp8.904.000
  • Volta 401 Rp9.950.000
  • Agats SLA Rp9.940.000.

Kemudian untuk motor listrik pada kisaran harga di atas Rp 10 juta, berikut ini:

  • Smoot Tempur Rp 11.500.000
  • Smoot Zuzu Rp12.900.000
  • Polytron PEV 30M1 A/T (Fox-R) Rp13.500.000
  • Agats Rp15.999.000
  • Emax Rp13.500.000
  • Go Plus Rp22.499.000
  • United T1800: Rp 23.500.00
  • United TX1800 Rp26.900.000
  • United TX3000 Rp42.900.000
  • United MX 1200 AT Rp8.800.000
  • Gesits Raya G1 Rp21.970.000
  • Gesits Raya G Rp20.990.000
  • Alva Cervo 1 Battery Rp30.750.000

Nah, itulah motor subsidi dari pemerintah yang beragam pilihan, mulai dari harga Rp 5 jutaan hingga sampai yang termahal Rp 30 jutaan.

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Tespek Positif Belum Tentu Hamil? Ini Penjelasannya
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva