Gempa Bumi Dangkal Magnitudo 6,1 Guncang Maluku

Gempa Bumi Guncang Kabupaten Mukomuko Bengkulu
Ilustrasi.-Gempa (TeropongMedia.id)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,1  dengan kedalaman 10 kilometer mengguncang wilayah Maluku Barat Daya pada pukul 12.:44 WIB, Selasa (26/10).

Melansir akun Instagram BMKG, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengumumkan gempa bersumber pada lokasi 7,34 lintang selatan (LS), 129,36 bujur timur (BT) di 196 kilometer Timur Laut Maluku Barat Daya dengan kedalaman 10 kilometer.

Gempa dilaporkan dirasakan di wilayah Saumlaki, Maluku.

BACA JUGA : Gempa Guncang Sukabumi, BPBD Jabar Intens Koordinasi

“Pusat gempa berada di laut 176 km Timur Laut Maluku Barat Daya. Dirasakan (MMI) III-IV Saumlaki,” tulis akun resmi @BMKG.

BMKG memastikan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. Belum ada laporan dampak kerugian dan korban dari gempa di wilayah Indonesia Timur itu.

 

(Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
LeBron James Lakers
Lakers di NBA Torehkan Sejarah Baru, LeBron James Tandem dengan Sang Anak
Prancis vs Belgia 16 Besar EURO 2024
Pratinjau Prancis vs Belgia 1 Juli 16 Besar EURO 2024: Prediksi Line Up dan Head to Head
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garu-Cover
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garut: Korban dalam Kondisi Terikat
joe biden debat pilpres amerika serikat
Penampilan Biden di Debat Pilpres Panen Kritik
Kuliner Pantai Karang Bolong Kebumen
Yuk, Intip Kuliner Unik di Pantai Karang Bolong Kebumen
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024