SYL Raup Uang Panas, Segini Rincian Gaji PNS di Kementan

PNS Kementan
Ilustrasi Rencana kenaikan Gaji PNS. (Foto: media sosial)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Kasus yang melibatkan mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, telah menjadi sorotan publik, memunculkan pertanyaan tentang gaji Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kementerian Pertanian (Kementan). Dalam konteks ini, penting untuk memahami secara rinci rincian gaji dan tunjangan kinerja bagi PNS di Kementan.

Gaji PNS Kementan

Golongan I

  • Ia: Rp1.560.800 – Rp2.335.800 (Masa kerja 0-26 tahun)
  • Ib: Rp1.704.500 – Rp2.472.900 (Masa kerja 3-27 tahun)
  • Ic: Rp1.776.600 – Rp2.557.500 (Masa kerja 3-27 tahun)
  • Id: Rp1.851.800 – Rp2.686.500 (Masa kerja 3-27 tahun)

Golongan II

  • IIa: Rp2.022.200 – Rp3.373.600 (Masa kerja 0-33 tahun)
  • IIb: Rp2.208.400 – Rp3.516.300 (Masa kerja 3-33 tahun)
  • IIc: Rp2.301.800 – Rp3.665.000 (Masa kerja 3-33 tahun)
  • IId: Rp2.399.200 – Rp3.820.000 (Masa kerja 3-33 tahun)

Golongan III

  • IIIa: Rp2.579.400 – Rp4.236.400 (Masa kerja 0-32 tahun)
  • IIIb: Rp2.688.500 – Rp4.415.600 (Masa kerja 0-32 tahun)
  • IIIc: Rp2.802.300 – Rp4.602.400 (Masa kerja 0-32 tahun)
  • IIId: Rp2.920.800 – Rp4.797.000 (Masa kerja 0-32 tahun)

Golongan IV

  • IVa: Rp3.044.300 – Rp5.000.000 (Masa kerja111111111111 0-32 tahun)
  • IVb: Rp3.173.100 – Rp5.211.500 (Masa kerja 0-32 tahun)
  • IVc: Rp3.307.300 – Rp5.431.900 (Masa kerja 0-32 tahun)
  • IVd: Rp3.447.200 – Rp5.661.700 (Masa kerja 0-32 tahun)
  • IVe: Rp3.593.100 – Rp5.901.200 (Masa kerja 0-32 tahun)

BACA JUGA: Ada Kekhawatiran KPK Sampai Harus Jemput Paksa SYL

Tunjangan Kinerja PNS Kementan

Perbedaan penghasilan PNS di setiap kementerian termasuk Kementan terletak pada tunjangan kinerja (tukin). Berdasarkan Perpres Nomor 121 Tahun 2018, berikut adalah besaran tunjangan kinerja PNS Kementan untuk golongan tertentu:

  • Golongan 17: Rp33.240.000
  • Golongan 16: Rp27.577.500
  • Golongan 15: Rp19.280.000
  • Golongan 14: Rp17.064.000
  • Golongan 13: Rp10.936.000
  • Golongan 12: Rp9.896.000
  • Golongan 11: Rp8.757.600
  • Golongan 10: Rp5.979.200
  • Golongan 9: Rp5.079.200
  • Golongan 8: Rp4.595.150
  • Golongan 7: Rp3.915.950
  • Golongan 6: Rp3.510.400
  • Golongan 5: Rp3.134.250
  • Golongan 4: Rp2.985.000
  • Golongan 3: Rp2.898.000
  • Golongan 2: Rp2.708.250
  • Golongan 1: Rp2.531.250

Dalam konteks kasus dugaan korupsi, mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, bersama dengan anak buahnya, Muhammad Hatta, dan Sekjen Kementan, Kasdi Subagyono, telah ditahan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Mereka sebagai tersangka dalam kasus korupsi senilai Rp13,9 miliar.

 

(Kaje/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
frame-Recovered-Recovered copy
Dedi Mulyadi Hadiri Sidang Gugatan Pegi Setiawan di PN Bandung
Collagen Mask untuk Memutihkan Wajah
Cek, Rekomendasi Collagen Mask untuk Memutihkan Wajah!
bulu kuduk merinding
Kenapa saat Dingin Bulu Kuduk Merinding? Ini Kata Ahli
Pemprov Jabar Waspadai Potensi Inflasi
Musim Kemarau, Pemprov Jabar Waspadai Potensi Inflasi
lupa email
Cara Kembalikan Akun Instagram yang Lupa Email!
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Eskalator di Mal PVJ Bandung
Remaja Terjepit Eskalator di Mal PVJ Bandung, Alami Patah Tulang
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024, Skor 1-0
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
ilmuan jepang
Ngeri, Ilmuwan Jepang Ciptakan Robot Pakai Kulit Hidup Manusia