Warganet Dibuat Emosi Google Docs Tak Bisa Diakses Diblokir Kominfo?

Ilustrasi Google Docs.

Bagikan

BANDUNG.TM.ID: Publik dibuat emosi akibat aplikasi pengolahan kata atau Google Docs tak bisa diakses. Banyak yang mengeluh pekerjaannya terganggu.

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) pun dinilai memblokir Google Docs. Terkait dengan hal itu mereka pun memberikan klarifikasi.

Menurut Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kominfo, Usman Kansong menyampaikan kalau mereka berupaya untuk memulihkan aplikasi tersebut.

BACA JUGA: Menkominfo Pastikan TikTok Shop Punya Izin E-Commerce

“Sedang dipulihkan dan selesai dalam waktu secepatnya,” begitu kata dia dalam pesan singkat yang diterima, Jumat (22/9/2023).

Dia tidak merinci apa masalah yang terjadi dengan Google Docs sejak Jumat pagi. Usman mengatakan sedang ada kendala teknis.

“Karena problem teknis biasa,” ungkap Usman.

Sebelumnya media sosial X (Twitter) kata Google Docs jadi trending topics. Banyak warganet mengeluhkan pekerjaan mereka terganggu akibat Google docs uang tidak bisa diakses sejak dini hari.

“Heh? Ini seriusan Google Docs diblokir? Ini terus kerjanya gimana anjir? Ga ada pengumuman, ga ada apa-apa tiba2 ga bisa dibuka. Woe @kemkominfo bangun! Ini sembarangan entry atau gimana?,” begitu keluhan salah satu akun.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hari Kemerdekaan Kemerdekaan Amerika Serikat
Perayaan HUT Amerika Serikat Identik dengan Kembang Api, Kenapa?
Dan Ashworth Manchester United
Dan Ashworth Ungkap 4 Pemain yang Bakal Dibeli Manchester United
Perceraian Ruben Onsu
Jelang Sidang Perceraian, Ruben Onsu Posting Foto bareng Sarwendah
kematian afif (1)
Ada Kejanggalan dalam Kematian Afif, LBH Padang Laporkan Kapolda Sumbar
Ibunda Muhammad Fardana
Respon Ibunda Muhammad Fardana Tuai Pujian Soal Putus hubungan Anaknya dengan Ayu Ting Ting
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!
Kunci Data PDNS Brain Chiper
Beri Kunci Data PDNS, Brain Chiper Layangkan Catatan Serius untuk Pemerintah
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore Kepulauan, Samada Solusinya
penipuan lowongan kerja Hacker PDNS Janji Bagikan Kunci
Tepati Janji, Brain Chiper Berikan Kunci Data PDNS Gratis!