Kemenparekraf Pastikan Toba Siap Jadi Tuan Rumah F1H2O

toba
Menteri Parekreaf Sandiaga Uno (web)

Bagikan

JAKARTA,TM.id: Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno memastikan Kabupaten Toba, Sumatera Utara siap menjadi tuan rumah perahu cepat (speed boat) dunia F1H20 Februari 2023 nanti.

Demikian disampaikan Sandi saat memantau kesiapan infrastruktur di sekitar Pelabuhan Mulia Raja Napitupulu, Danau Toba, SUmatera Utara.

“Hari ini, kita pastikan kesiapan F1H2O ready to go. Di 24-26 Februari 2022, kita akan adakan (balap) F1 di atas air dengan kecepatan (kapal) lebih dari 300 kilometer/jam dan ini akan menjadi daya tarik luar biasa bagi destinasi super prioritas Danau Toba,” kata Sandi seperti dilansir antara.

Toba
Pelabuhan Mulia Raja Napitupulu (web)

Pelabuhan Mulia Raja Napitupulu, kata dia, akan difungsikan sebagai media center, trauma center, area perkantoran panitia F1H20 dan hospitality suit untuk tamu VVIP.

BACA JUGA: Sandiaga Uno: Tiket Masuk TN Komodo Rp3,75 Juta Dibatalkan!

“Kita ingin 25 ribu pengunjung nanti mendapat pengalaman luar biasa, dan tentunya berdampak pada ekonomi lokal bukan hanya Balige tetapi seluruh ekosistem pariwisata dan ekenomi kreatif di delapan kabupaten di Sumut,” kata dia. Sandi memroyeksikan jumlah pengunjung terus bertumbuh menyusul F1H2O menjadi ajang tahunan.

Bupati Toba Poltak Sitorus mengatakan, F1H2O bakal menghadirkan pertumbuhan ekonomi dan peningkatan pembangunan di kawasan Danau Toba.

“Manfaat ekonominya khususnya di wilayah ini akan memberikan dampak luar biasa baik bagi ekonomi rakyat maupun pertumbuhan pembangunan di tempat ini,” kata Poltak.

(LIN)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Persib Bandung Datangkan Igor Tolic
Resmi! Persib Bandung Datangkan Igor Tolic
Timnas Kosta Rika
Prediksi Timnas Kosta Rika vs Timnas Paraguay matchday terakhir Grup D Copa America 2024
Timnas Brasil
Prediksi Timnas Brasil vs Timnas Kolombia Matchday Terakhir Grup D Copa America 2024
Makanan Penutup
8 Rekomendasi Makanan Penutup di Acara Ulang Tahun
Telaga Warna Puncak
Telaga Warna Puncak Wisata Bogor yang Terapit Bukit 1.400 Mdpl
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
Headline
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?
BWF Zhang Zhi Jie
BWF Buka Suara Soal Insiden Meninggalnya Zhang Zhi Jie
BTS Obor Olimpiade Paris 2024
Kim Seokjin BTS Ikut Bawa Obor Olimpiade Paris 2024
Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda
Melaju Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda di Perempat Final Euro 2024