Tiga Paslon Pilwalkot Hari Ini Daftar ke KPU Kota Bandung

Tiga Paslon Pilwalkot Hari Ini
Kantor KPU Kota Bandung (Rizky Iman/TM)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Tiga Pasangan Calon (Paslon) Walikota dan wakil Walikota Bandung dijadwalkan bakal mendaftar hari ini ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung, pada Kamis (29/8/2024).

Ketiga pasangan calon Walikota dan wakil Walikota Bandung tersebut dipastikan bakal ikut serta bertempur di medan Pilwalkot Kota Bandung 2024.

Berdasarkan informasi yang diterima Teropongmedia.id tiga pasangan calon Walikota dan wakil Walikota Bandung tersebut bakal mendaftar ke KPU di hari terakhir yakni hari ini

Rencananya pasangan calon Walikota dan wakil Walikota Bandung Arfi Rafnialdi-Yena Iskandar Masoem bakal daftar ke KPU sekitar pukul 14.00 WIB.

Selanjutnya pasangan calon Walikota dan wakil Walikota Bandung Muhammad Farhan-Erwin bakal daftar ke KPU sekitar pukul 16.00 WIB.

BACA JUGA: Gerindra Berikan B1KWK ke Haru Suandharu dan R.Dhani Wirianata Maju Pilwalkot Bandung

Terakhir pasangan calon Walikota dan wakil Walikota Bandung Dandan Riza Wardana-Arif bakal daftar ke KPU sekitar pukul 19.00 WIB.

Sebelumnya pasangan calon Walikota dan wakil Walikota Bandung yang pertama mendaftar yakni Haru Suandharu-R. Dhani Wirianata paslon tersebut mendaftar pada Rabu 28 Agustus 2024.

 

(Rizky Iman/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
FILM MOANA 2
Lyodra Dipercaya Jadi Pengisi Soundtrack Film Moana 2 Versi Indonesia!
fuel pump mobil pertamax (2)
Viral Fuel Pump Rusak Gegara Pertamax, Pertamina Lakukan Pengujian
film moana 2
Sinopsis Film Moana 2, Tayang Besok 27 November!
KONSER LINKIN PARK
Cek, Jadwal Penjualan Tiket Konser Linkin Park di Jakarta!
Arafah Rianti
Rental PS Milik Arafah Rianti Kemasukan Maling, Pelakunya Masih di Bawah Umur
Berita Lainnya

1

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
praperadilan tom lembong ditolak
PN Jakarta Selatan Tolak Praperadilan Tom Lembong, Hakim Beberkan Alasannya
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia