Biodata dan Potret Dinda Safay Selebgram Kontroversial Jual Tas KW

Selebgram Dinda Safay
(Instagram/@dindasafay)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID —  Selebgram Dinda Safay, atau Dinda Shafa Yana, merupakan selebgram asal Medan yang lahir pada (9/5/2000) di Jakarta. Namanya mulai terkenal sejak tahun 2014 ketika aktif sebagai konten kreator di YouTube.

Dinda Safay terkenal karena sering membagikan berbagai tips kecantikan mulai dari makeup, skincare, hingga tips diet melalui konten YouTube-nya. Selain itu, ia juga sering membagikan konten traveling dan hiburan lainnya.

Selain aktif sebagai kreator konten, Dinda Safay juga terlibat dalam dunia bisnis. Ia memiliki bisnis di bidang kecantikan dengan nama Beauty by DS. Selain itu, Dinda juga memiliki hotel bernama Zsuites Hotel.

Namun, konten Dinda Safay juga pernah menuai kontroversi, seperti saat ia membagikan tips cara membuat hand sanitizer dengan bahan yang tidak sesuai standar WHO pada masa pandemi Covid-19 tahun 2020.

Dalam kontroversi terbaru, Dinda Safay dituduh menjual tas mewah KW, yang ia bantah dengan tegas. Ia menolak untuk mengembalikan uang kepada pembelinya dan membela bahwa tas yang ia jual bukan tas KW.

Seiring dengan ramainya pemberitaan tentang Dinda Safay, banyak orang penasaran dengan biodata dan potretnya.

Berikut adalah biodata singkat Selebgram Dinda Safay:

  • Nama panggung: Dinda Safay
  • Nama Lengkap: Dinda Shafa Yana
  • Tempat/Tanggal Lahir: Jakarta, 9 April 2000
  • Agama: Islam
  • Profesi: Selebgram, YouTuber, Pebisnis
  • Instagram: @dindasafay
  • YouTube: Dinda Shafay
  • Saudara: Ken Admiral (Adik), Adam Favia (Kakak)

BACA JUGA : Infrastrukturnya Rusak, Wakil Wali Kota Makassar Kedapatan Flexing Tas Mewah

Meskipun kontroversial, Dinda Safay tetap memiliki pengikut setia dan terus aktif dalam dunia media sosial.

 

(Hafidah Rismayuanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
WARLOK BISA SAKSIKAN LANGSUNG UPACARA DI KOTA NUSANTARA
Warga Lokal Bisa Saksikan Langsung Upacara Kemerdekaan di IKN
Komjen. Pol. (Purn.) Drs. H. Susno Duadji , SH, M.Si., sidang PK Saka Tatal
Sidang PK Saka Tatal, Susno Duadji: Bukti Kematian Eki dan Vina Akibat Kecelakaan Tunggal Masih Ada!
BPOM Tegaskan Hoax Warna Tutup Botol Air
BPOM Tegaskan Hoax, Soal Warna Tutup Botol Air Dalam Kemasan Menandakan Jenis Airnya
Skema Kredit Hyundai Kona Electric Terbaru, Cicilan Paling Ringan
Melacak lokasi di Facebook
Mudah, Cara Lacak Lokasi Teman Lewat Facebook
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

BMKG Ingatkan Masyarakat Waspada Hujan di Tengah Kemarau

3

Bupati Nina Agustina Serahkan Mobil Siaga untuk 4 Desa di Indramayu

4

BREAKING NEWS: Pemimpin Hamas Ismail Haniyeh Tewas Dibunuh di Iran

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Jonatan Christie Tersingkir
Kalah Dua Gim Langsung, Jonatan Christie Tersingkir dari Olimpiade Paris 2024
Semifinal Piala Presiden 2024
Prediksi Skor Persis Solo vs Arema Semifinal Piala Presiden 2024
penikaman kelas tari taylor swift-1
Kericuhan Terjadi Usai Penikaman Massal Kelas Tari Taylor Swift!
olimpiade paris 2024
Olimpiade Paris 2024 Disabotase, Internet Lumpuh Total!