Menko PMK Bicara Wacana Korban Judi Online Diberi Bansos, Kemensos Setuju?

bansos judi online
(Dok.Pemkab Pasuruan)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Staf khusus Menteri Sosial, Faozan Amar menyoroti kabar korban judi online bakal diberikan bantuan sosial (bansos). Menurutnya, hal itu harus dibedakan antara pelaku dengan korban.

“Itu wacana yang disampaikan Menko PMK dan ini dua hal berbeda,” kata Faozan melansir RRI, Rabu (19/06/2024).

Akan tetapi,  justru korban judi online itu bisa dialami oleh keluargannya.

BACA JUGA: Mengerikan, Transaksi Judi Online di Indonesia Tembus Rp600 Triliun

“Misalnya adalah istri, suami atau anak dari para pelaku judi online,” ujar Faozan.

Menurutnya, Kemensos biasanya menangani masalah sosial. berupa, korban TPPO, keluarga eks Napiter, orang pendeita HIV dana Aids (ODHA).

“Kalau menyangkut masalah sosial biasanya ditangani oleh Kemensos. Itu ada rehabilitasi sosial,” ucapnya.

Namun, sampai saat ini belum ada keputusan mengenai kebijakan korban judi online bakal diberi bansos. Hal itu, masih dalam wacana yang dibicarakan oleh Menko PMK.

“Bantuan sosial itu belum dilakukan karena masih wacana,” katanya. Sebelumnya, Menko PMK Muhadjir Effendy menegaskan mereka yang menjadi sasaran penerima bantuan sosial (bansos) korban judi online bukan pelaku, akan tetapi pihak keluarga.

“Perlu dipahami ya, jangan dipotong-potong, kalau pelaku sudah jelas harus ditindak secara hukum karena itu pidana. Nah yang saya maksud penerima bansos itu ialah anggota keluarga seperti anak istri/suami,” tambahnya.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
beasiswa santri kemenag 2024
Beasiswa Santri Kemenag 2024 Dibuka, Kuota Hanya Seribu Santri!
PPDB Jabar 2024-3
Cek, Ini Jadwal Daftar Ulang PPDB Jabar 2024 Tahap 2
Pendiri logo Versace-1
Kilas Balik Kehidupan Pendiri Logo Versace, Kematiannya Penuh Misteri!
iOS 18 Beta ke iOS 17
Cara Turunkan iOS 18 Beta ke iOS 17 untuk Pengguna iPhone
Lifetime Tribute to Chrisye Concert
Konser Lifetime Tribute To Chrisye Concert Hadirkan Sejumlah Musisi
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Kenaikan UKT
Megawati Tanggapi UKT Mahal, Kurangi Bansos!
FP1 MotoGP Jerman Bagnaia
Bagnaia Finish di Posisi 9 FP1 MotoGP Jerman 2024
Gempa Guncang Tanimbar gempa bumi aceh
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Aceh, Tidak Berpotensi Tsunami
UU KIA kementrian PPPA
Jokowi Sahkan UU KIA, Kementrian PPPA Buat Turunannya