Demi Kenyamanan, Menag Minta Jemaah Haji Dilayani Secara Detail

pelayanan jemaah haji (1)
(Dok.Kemenag)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Menteri Agama (Menag) RI, Yaqut Cholil Qoumas meminta kepada jajarannya untuk mempersiapkan seluruh pelayanan kepada jemaah haji secara detail.

“Kalau mau cari potensi hambatan carinya didetail. Semakin detail, semakin kita tahu mana yang menjadi hambatan, tantangan dan rintangan yang akan dihadapi,” kata Yaqut melansir Antara, Selasa (14/5/2024).

Menurutnya, melakukan pemeriksaan dan memastikan hal detail memang tidak gampang dan butuh usaha lebih. Namun hal tersebut harus dilakukan, sebagai prioritas kenyamanan bagi jemaah haji selama ibadah. Yaqut menegaskan kepada para petugas untuk tidak menyepelekan hal-hal kecil.

BACA JUGA: 70 Jemaah Haji Embarkasi Surabaya Gagal Berangkat, ini Penyebabnya

“Jangan pernah menggampangkan persoalan. Saya tidak mau ada layanan kecil mengganggu jamaah, terutama bagi jamaah lansia,” ujarnya.
“Seperti yang saya ungkapkan sebelumnya, kita harus memberikan pelayanan terbaik bagi jamaah haji Indonesia. Tahun ini harus jadi penyelenggaraan haji terbaik semasa jabatan Presiden Jokowi,” imbuhnya.
Ia juga mengajak kepada jajarannya agar menyukseskan ibadah haji periode 2024.

Lebih lanjut, kata Menag mengatakan,antisipati kedaruratan yang telah disusun agar dipastikan kembali. Menurutnya, langkah darurat itu penting untuk diperhatikan kembali secara detail.

“Kita tidak tahu apa yang akan menimpa kita. Langkah darurat itu penting. Antisipasi kedaruratan ini semoga tidak dijalankan (karena tidak terjadi peristiwa darurat). Namun persiapan harus tetap dilakukan agar kita siap. Jangan improvisasi di lapangan. Kita harus siap,” tutur Menag Yaqut Cholil Qoumas.
(Saepul/Budis)
Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva