7 AI untuk Copywriting, Bikin Konten Lebih Seru

Copywriting
Ilustrasi

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pernahkah kesulitan untuk membuat konten? Hal tersebut tidak akan terjadi lagi jika sudah mengenal AI untuk Copywriting.

Kecerdasan AI ini dapat menghasilkan tulisan yang kreatif dan bagus untuk konten.

Mengutip dari berbagai sumber, ini keunggulan-keunggulan dari kecerdasan buatan AI.

ChatGPT menjadi pilihan pertama untuk copywriting yang efektif. Kecerdasan buatan ini mampu melakukan berbagai tugas, termasuk membuat copy untuk desainmu. 

Penggunaannya sangat mudah, hanya perlu memasukkan perintah sesuai dengan brief, dan ChatGPT akan memberikan jawaban yang sesuai.

1. ChatGPT

ChatGPT tersedia secara gratis, meskipun versi Pro dengan fitur lebih canggih tersedia dengan berlangganan.

Mudah digunakan: Proses penggunaan ChatGPT simpel, cukup melalui situs chat.openai.com.

2. CopyAI

CopyAI, seperti namanya, menghadirkan lebih dari 90 tools untuk menciptakan copy yang kreatif. Dengan antarmuka yang sederhana, pengguna dapat dengan mudah menghasilkan kalimat copy yang koheren. Beberapa fasilitasnya dapat dinikmati secara gratis, namun berlangganan diperlukan untuk mendapatkan kredit tak terbatas.

3. Closers Copy

Closers Copy menggunakan standar GPT-3 milik OpenAI, memberikan alur kerja dan pustaka kerangka kerja yang terdokumentasi dengan baik. Tiga model kecerdasan buatan dapat digunakan untuk berbagai keperluan, seperti marketing, blogging, dan pembuatan cerita.

BACA JUGA : My AI Snapchat Kembangkan Fitur Zoom Out pada Gambar

4. Copysmith

Copysmith terancang khusus untuk copy e-commerce, memberikan keuntungan berupa copy berbasis SEO. Dengan demikian, produkmu tidak hanya menarik, tetapi juga lebih mudah tertemukan di mesin pencarian.

5. Rytr

Rytr, meski sulit sebutannya, menjadi favorit dengan lebih dari 850 ribu pengguna terdaftar. Terlatih SEO, AI ini menghasilkan copy dengan kata kunci, dan dapat terakses melalui ekstensi browser.

6. Writesonic

Writesonic tidak hanya menghasilkan teks, tetapi juga gambar dan salinan. Terintegrasi dengan Surfer SEO, platform ini mampu menghasilkan konten yang ramah SEO dalam 24 bahasa berbeda.

7. Smart Copy (Unbounce)

Smart Copy, bagian dari Unbounce, terintegrasi dengan Grammarly, mengatasi masalah kesalahan ketik dan ejaan. Alat ini aktif memuat kalimat pengait pada setiap konten copy, seperti CTA atau thread hook Twitter.

 

(Hafidah/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Impor Beras
Stok Beras Aman, Zulhas Klaim Indonesia Tak Perlu Impor Hingga 2026
Megawati Hangestri Pertiwi
Megawati Hangestri Pertiwi Pulang Kampung, Media Korea Soroti Rencana Pernikahan
Soesalit Djojoadhiningrat
Soesalit Djojoadhiningrat, Anak Tunggal RA Kartini yang Hampir Dilupakan Sejarah
Fetty Anggraenidini
Fetty Anggraenidini Ungkap Perjuangannya Menjadi Anggota DPRD Jabar
konflik sukahaji
Lahan Konflik Sukahaji Terjadi Aksi kekerasan, Wanita Jadi Korban!
Berita Lainnya

1

Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

CEK FAKTA: BLT UMKM Rp5 Juta

5

Link Live Streaming Ipswich Town vs Arsenal Selain Yalla Shoot
Headline
pabrik byd ormas
Pabrik BYD di Subang Didatangi Ormas, Minta Japrem?
Paus Fransiskus - Menag RI jpeg
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Menag RI Turut Berduka
Tim Sar Gabungan Lakukan Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Citarum
Tim Sar Gabungan Lakukan Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Citarum
Mahkota Binokasih - Instagram Pemkab Bogor jpg
Mahkota Binokasih Disambut Sakral di Bogor: Penantian Lama Pusaka Raja Sunda di Tanah Pajajaran

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.