6 Kemampuan Baru Luffy pada Wujud Gear 5

kemampuan baru pada wujud gear 5 luffy.
Kemampuan baru pada wujud gear 5 luffy. (Istimewa)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Berikut adalah artikel yang mengulas 6 kemampuan baru luffy pada wujud gear 5.

Gear 5 merupakan awakening luffy memiliki kebebasan bertarung hingga yang bersifat regenerasi.

Karena kekuatan bertarung itu, Kaido bahkan bisa kewalahan hingga kalang kabut oleh wujud awakening Hito Hito no Mi model Nika yang Luffy miliki.

Wujud gear 5 Sun God Nika ini memiliki kekuatan tambahan dalam pencapaian awakening.

6 kemampuan Luffy pada wujud gear 5 Sun God Nika

1. Tubuh karet

Wujud gear 5 Nika milik Luffy ini membuat tubuh karetnya semakin bebas.

Sebelum menjadi Nika, tubuh karet Luffy masih memiliki keterbatasan.

2. Haoshoku dan Busoshoku

Kemampuan gear 5 mode Nika milik Luffy ini bisa mengkombinasikan Haoshoku Haki dan Busoshoku Haki tanpa menghitamkan bagian tubuh.

Baca Juga : Lokasi Nobar Gear 5 Luffy One Piece di Bandung!

3. Pukulan yang Menembus

Luffy melemparkan pukulan yang kemudian mengenai kepala dan rambut Kaido.

Saat itu, tangan Luffy tidak berubah warna menjadi rambut Kaido, sehingga dapat disimpulkan bahwa kemungkinan kalau itu artinya pukulan Luffy tersebut telah tembus.

4. Bertarung gaya bebas

Kemampuan gear 5 Nika membuat Luffy bisa melakukan pertarungan dengan bebas.

Bahkan, tubuh Luffy bisa berubah saat menerima serangan dari Kaido.

5. Lingkungan atau benda mati menjadi karet

Perubahan itu biasanya dimiliki oleh awakening tipe Paramecia.

Namun, Luffy yang merupakan pengguna Mythical Zoan ternyata bisa menggunakan kemampuan itu.

Karena kemampuan Luffy yang bisa merubah lingkungan atau benda mati menjadi karet, lantas membuat Kaido kebingungan.

6. Merubah tubuh lawan menjadi karet

Tak hanya lingkugan atau benda mati saja yang dapat diubah menjadi karet, tetapi, tubuh lawan pun bisa dibuat demikian oleh kemampuan gear 5 Nika Luffy itu.

 

 

(Aziz/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Panen Terong
Desa Mlirip Galakkan Pemanfaatan Lahan Kosong, Panen Terong Jadi Langkah Awal
AHY DEMOKRAT
AHY Klaim dapat Dukungan Jadi Ketum Demokrat Lagi, Yakin Bisa Bangkit
kiky-saputri-melahirkan-1740290757975_169
Selamat, Kiky Saputri Melahirkan Anak Pertama
Peredaran narkotika
Peredaran Narkoba di Kalideres Jakbar Terungkap Polisi!
retret kepala daerah
Kepala Daerah Tak Ikut Retret Disebut Rugi, Paling Banyak Kader PDIP!
Berita Lainnya

1

Siswa KBB Tewas Saat Pertunjukan Teater, Pihak Sekolah Buka Suara

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Hadir dalam Rapat Koordinasi PT Tekindo Energi Paparkan Program PPM

5

Polisi Temukan Tanaman Ganja Tinggi 1 Meter di Rumah Warga Cilengkrang Bandung
Headline
Liverpool
Liverpool Taklukkan Man City 2-0, The Reds Kokoh di Puncak
pedro-acosta-brad-binder-red-b
KTM Pelajari Strategi Ducati, Kejar Dominasi di MotoGP
Manchester City Menang
Link Live Streaming Man City vs Liverpool Selain Yalla Shoot
34 Halte BRT Bakal di Bangun di Kota Bandung
Urai Kemacetan, 34 Halte BRT Bakal di Bangun di Kota Bandung

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.