5 Tips Menjadi Kurus dalam Seminggu

kurus dalam seminggu
(web)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Memiliki tubuh kurus dan langsing bisa jadi impian terbesar kebanyakan orang. Pasalnya, berat badan yang ideal juga berpengaruh pada kesehatan seseorang.

Kebanyakan orang tidak menyadari bahwa kesibukan yang padat bisa menjadi penyebab pola makan menjadi tidak teratur, sehingga menyebabkan berat badan cepat bertambah. Tahukah anda, jika badan anda dapat menjadi kurus dalam seminggu?

Berikut 5 tips menjadi kurus dalam 7 hari:

1. Sarapan

(web)

Sarapan sebelum beraktifitas sangat penting bagi tubuh. Konsumsi 2 butir telur rebus, buah pisang, roti gandum dan segelas susu sangat baik dalam menghasilkan energi bagi tubuh untuk menjalani aktivitas yang padat.

Menu sarapan yang sehat dan tepat bisa membuat perut anda kenyang, bahkan sampai sore hari.

2. Konsumsi Air Lemon

(web)

Lemon mengandung vitamin c yang sangat tinggi, cukup peras 2 buah lemon dan campurkan dengan air hangat bisa ditambah sedikit madu bagi anda yang tidak kuat dengan rasa masam dari buah lemon.

BACA JUGA: Garis Tangan Orang Kaya: Berikut Ciri dan Penjelasannya

3. Mengurangi Konsumsi Tepung

(web)

Makanan berbahan dasar tepung terigu seperti mie, roti, gorengan, mengandung banyak lemak
dan kalori jahat sehingga dapat menambah berat badan Anda.

Tepung juga memiliki kandungan karbohidrat rafinasi yang bisa meningkatkan kadar gula darah tubuh jadi cepat meningkat.

4. Defisit Kalori

(web)

Defisit kalori merupakan ketika anda membakar lebih banyak kalori daripada yang anda makan dalam sehari. Tentunya, anda bisa membuat defisit kalori dengan makan lebih sedikit kalori dalam pola makan.

Mulailah menghitung kebutuhan asupan kalori makanan bagi tubuh.

Melansir dari Google berikut cara menghitung defisit kalori :

  • Pria Dewasa: (10 x berat badan dalam kg) + (6.25 x tinggi badan dalam cm) – (5 x usia dalam tahun) + 5.
  • Wanita Dewasa: (10 x berat badan dalam kg) + (6.25 x tinggi badan dalam cm) – (5 x usia dalam tahun) – 161.

5. Olahraga

(web)

Sempatkan waktu beberapa menit untuk berolahraga, gerakan ringan seperti berjalan kaki, naik turun tangga, atau jumping jacks dapat membantu membakar kalori tubuh kita dengan cepat.

Itulah beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk mengurangi berat badan dan mendapatkan bentuk tubuh yang ideal. Jika anda melakukannya dengan serius dan konsisten, Menjadi Kurus dalam Seminggu bukanlah hal yang mustahil.

(Ekka/Agung)

 

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
bank bjb ASRRAT 2024
bank bjb Raih Platinum Rank di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2024
Klasemen PSBS Biak
Debutan Liga 1 Masuk 10 Besar Klasemen, PSBS Jadi Ancaman Tim Papan Atas
Masa tenang pilkada 2024
Sambut Masa Tenang Pilkada, RK Pilih Wisata Kuliner Bareng Istri
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
BMKG: Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju, ABK Indonesia Belum Ditemukan
Atletico Madrid Naik Peringkat Dua
Tekuk Perlawanan Alaves 2-1 Atletico Madrid Naik Peringkat Dua