3 Pilihan Mobil Pick Up Tangguh bisa Diandalkan di Indonesia

Merawat Mobil Pick Up
Merawat Mobil Pick Up, Cek Bagian Ini Sering-sering (wikipedia)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Dibandingkan mobil biasa, mobil pick up mempunyai bagian belakang yang terbuka sehingga bisa dipakai untuk membawa barang bawaan. Kamu bisa membawa air galon hingga tabung gas dalam jumlah banyak.

Dalam artikel kali ini ada beberapa pilihan mobil pick up yang bisa menjdi pilihan anda yang tangguh dan tentunya bisa diandalkan untuk kebutuhan membawa bawaan.

Rekomendasi mobil pick

BACA JUGA : Tips Melibas Tanjakan agar Aman Menggunakan Mobil Penggerak Roda Depan

Suzuki Carry

harga Suzuki Carry relatif murah dan menawarkan ruang yang lebih luas, serta konsumsi BBM yang lebih efisien.

Fungsinya sebagai mobil pick up pun terlihat dari kapasitas bak yang terdiri dari dua pilihan jenis, yaitu flat deck dan wide deck. Keduanya dibedakan dari lebar dan tinggi masing-masing. Pins bisa memilih mana yang cocok sesuai dengan kebutuhan.

Dengan harga mulai dari Rp152.000.000, tidak bisa mengharapkan fitur yang sangat canggih. Hanya saja, semua fitur yang kamu butuhkan sudah tersedia di Suzuki Carry, terutama untuk mengangkut bawaan banyak.

Daihatsu Gran Max Pick Up

Daihatsu mengeluarkan tipe Gran Max untuk Pins yang akan mulai berniaga. Pasalnya, mobil pick up yang cukup populer di Indonesia ini menawarkan performa mesin yang bertenaga.

Desain interiornya pun terlihat tidak seperti mobil pick up pada umumnya dan memudahkan pengendaranya mengatur posisi duduk. Bila Pins ingin mengantar barang, bisa membawa hingga 3 orang untuk bantu-bantu.

Box Daihatsu Gran Max pun cukup luas dengan panjang 2.350 mm dan lebar 1.585 mm. Dengan kapasitas tersebut, Daihatsu Gran Max Pick Up dibanderol mulai dari Rp143.000.000,-

Mitsubishi L300

Sejak tahun 1981, Mitsubishi L300 masuk dalam jejeran mobil pick up terbaik di Indonesia. Ini karena L300 memiliki desain dan ruang interior yang luas. Dibekali dengan mesin diesel 2.500 cc, performa mobil pick up ini tentu tidak disepelakan.

Para pengendara Mitsubishi L300 pun mengakui bahwa mereka cenderung nyaman ketika berkendara. Bagaimana tidak, mobil ini dilengkapi dengan power steering dan penggunanya pun dimanjakan dengan hiburan CD/MP3 Player.

Tersedia dalam tiga varian, yaitu cab chassis, standard, dan flatbed, Mitsubishi L300 dibanderol mulai dari Rp193.000.000,-

 

(Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Alberto Rodriguez: Hati Saya Akan Selalu Biru
Alberto Rodriguez: Hati Saya Akan Selalu Biru
Final Four Proliga Jadi Milik Tim Putri Jakarta Pertamina Enduro
Laga Pembuka Final Four Proliga Jadi Milik Tim Putri Jakarta Pertamina Enduro
Sosok Pengganti Fitrul Dwi Rustapa
Sosok Pengganti Fitrul Dwi Rustapa di Persib Bandung Akhirnya Terjawab
Penting Label BPA Free
Penting Mengetahui Label BPA Free pada Produk Plastik
Menyimpan Foto di Google Drive
Cara Simpan Foto di Google Drive untuk Atasi Memori Penuh di Handphone
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Hadapi Prancis di Perempat Final Euro 2024 Portugal
Hadapi Prancis di Perempat Final Euro 2024 Portugal Siap Curi Cela Lini Belakang
Manchester United Lepas Marcus Rashford
Manchester United Lepas Marcus Rashford di Musim Panas?
David Raya Resmi Dipermanenkan Arsenal
David Raya Resmi Dipermanenkan Arsenal dari Brentford
Spanyol di Perempat Final Euro 2024 Hadapi Jerman
Hadapi Spanyol di Perempat Final Euro 2024 Jerman Dihantui Rekor Buruk