3 Cara Mudah Cek Tarif Tol di Situs Web Jasa Marga, Catat Sebelum Mudik

cek tarif tol
(Tangkap layar/Jasa Marga)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Teruntuk para pemudik yang akan melalui jalan tol dalam perjalanan mudik Lebaran 2024, melakukan cek tarif tol secara online adalah mutlak, sebagai dari persiapan mudik.

Melakukan pengecekan tarif tol, dapat dilihat melalui situs resmi Jasa Marga. Dengan ini, pemudik dapat memperkirakan biaya yang akan dikeluarkan selama perjalanan, menghindari kekurangan saldo, dan mengurangi risiko kemacetan di gerbang tol.

Pada setiap ruasnya dibagi berdasarkan gerbang masuk, gerbang keluar, dan golongan kendaraan. Golongan kendaraan dibagi menjadi beberapa kategori, seperti mobil, bus, truk, dan sepeda motor. Tarif tol biasanya ditentukan berdasarkan jarak tempuh dan jenis kendaraan yang digunakan.

Cara Cek Tarif Tol di Situs Web Jasa Marga

Saldo uang elektronik atau e-toll yang cukup sangat penting bagi para pemudik. Kekurangan saldo dapat menyebabkan proses pembayaran di gerbang tol menjadi terhambat, bahkan menyebabkan kemacetan yang merugikan semua pihak. Oleh karena itu, pastikan untuk memeriksa saldo e-toll sebelum memulai perjalanan.

BACA JUGA: Jadwal dan Lokasi Diskon Tarif Tol 20 Persen Edisi Mudik, ini Syaratnya

Jasa Marga menyediakan layanan pengecekan tarif tol secara online melalui situs web resminya. Berikut, dengan mudah 3 langkah cek tarif tol:

  1. Akses laman https://www.jasamarga.com/kalkulator-tarif-tol
  2. Masukkan golongan kendaraan, gerbang tol masuk, dan gerbang tol tujuan.
  3. Pastikan seluruh data yang diinputkan telah benar, lalu klik “Tambah Tarif”.

Informasi yang Dibutuhkan Pemudik

Sistem akan secara otomatis memunculkan nominal tarif tol yang sesuai dengan data yang dimasukkan. Selain itu, pemudik juga bisa memeriksa riwayat tarif tol yang telah dicari sebelumnya.

Dengan memeriksa riwayat tarif tol sebelum perjalanan, pemudik dapat menghitung besaran tarif dari beberapa ruas tol yang akan dilalui. Hal ini membantu dalam perencanaan keuangan dan memastikan tidak adanya kekurangan saldo saat melewati gerbang tol.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
IMG_20241126_114208_1
Bojan Hodak Sebut Port FC Salah Satu Tim Terkaya di Thailand dan Singgung Anggaran Belanja
Pilkada serentak 2024 bey machmudin
Pilkada Serentak 27 November, Ini Pesan Penting Gubernur Jabar
IMG-20241123-WA0011
Meski Menang Atas Borneo FC, Bojan Hodak Akui Persib Masih Punya Banyak PR
Permainan Tradisional Sunda
10 Permainan Tradisional Sunda yang Mengajarkan Nilai Luhur
IMG-20241125-WA0034
Akademi Persib Cimahi Wakili Indonesia di Ajang Gothia Cup 2025
Berita Lainnya

1

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
praperadilan tom lembong ditolak
PN Jakarta Selatan Tolak Praperadilan Tom Lembong, Hakim Beberkan Alasannya
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia