WINNER Bakal Habiskan Akhir Tahun Bersama INNER CIRCLE Seluruh Dunia

(foto: Antara)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Grup K-pop WINNER bakal mengadakan konser secara daring pada 29 Desember 2022.

The Korea Herald, Sabtu (17/12) memberitakan, dalam sebuah klip video dua personel grup yakni Lee Seunghoon dan Song Mino memberi tahu para penggemar bahwa mereka telah mempersiapkan acara tersebut

Keduanya mewakili grup berharap dapat mengakhiri tahun ini dengan semua INNER CIRCLE atau penggemar mereka, di seluruh dunia.

Poster untuk konser bertajuk “White Holiday” memperlihatkan sketsa keempat personel grup serta manusia salju dan pohon Natal, yang digambar oleh Kim Jinwoo.

Sementara itu, Song Mino mengadakan pertunjukan seni solo pertamanya di Seoul, Korea Selatan. Pameran bertajuk “Thanking You” akan menampilkan sekitar 20 karya seni di sebuah galeri di Seoul mulai Kamis hingga 15 Januari 2023.

BACA JUGA: Jelang HUT ke-10, BTS Siapkan Stempel dan Medali

Dia diketahui mulai serius melukis sejak mengikuti pameran bersama pada 2019 dan diundang untuk memamerkan karyanya di Galeri Saatchi, London.

 

(Agung)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tiket reguler premium Solo Safari
Cari Tahu Perbedaan Tiket Reguler dan Premium Solo Safari!
Rak Menjaga Buku
Inilah Alasan Kenapa Kamu Harus Punya Rak Buku!
Risiko suntik testosteron
Apakah Suntik Testosteron Memiliki Risiko Tinggi?
Liburan Akhir Tahun
Dave Hendrik Liburan Akhir Tahun di Korea Selatan
Hidangan khas natal
5 Hidangan Khas Natal di Indonesia, Mana Favoritmu?
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter
Headline
Kejuaraan Dunia Pencak Silat ke-20
Indonesia Juara Umum Kejuaraan Dunia Pencak Silat di Abu Dhabi
Material Longsor Menutup Jalan Cigaru
Material Longsor Menutup Jalan Cigaru, Akses Warga Kiara Dua - Bagbagan Sukabumi Terisolir
Remisi Khusus Natal 2024
15.807 Narapidana Terima Remisi Khusus Natal 2024
Kajari Kediri Lepaskan Tembakan Saat Dibuntuti OTK
Kajari Kediri Lepaskan Tembakan Saat Dibuntuti OTK, Begini Kronologinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.