Waspada! Bali Hadapi Puncak Musim Kemarau

bali kemarau
Ilustrasi.(web)

Bagikan

BALI,TM.ID: Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali, mengimbau warga agar siaga menghadapi kemungkinan terjadi kekeringan pada puncak musim kemarau, yang diprakirakan berlangsung Juni hingga Juli 2023.

Kepala Pelaksana BPBD Bali, I Made Rentin, mengingatkan warga untuk melakukan langkah-langkah mitigasi guna meminimalkan dampak kekeringan dan bencana lain yang berpotensi terjadi pada puncak musim kemarau.

Dia menyarankan warga berupaya mencari sumber air alternatif serta menyiapkan cadangan air guna menghadapi kemungkinan pasokan air menyusut pada puncak musim kemarau.

Retin juga mengajak warga untuk menghemat penggunaan air di rumah maupun dalam usaha pertanian serta tidak melakukan tindakan yang berisiko menimbulkan kebakaran.

BACA JUGA: Siaga! Erupsi Gunung Anak Krakatau Semburkan Abu Setinggi 2.000 Meter

Ia menjelaskan pula bahwa BPBD Provinsi Bali sudah melakukan langkah-langkah untuk menghadapi kemungkinan terjadi kekeringan pada puncak musim kemarau.

“Salah satu upaya yang kami lakukan adalah dengan mengoptimalkan penggunaan sumber daya air yang ada,” katanya.

“Kami fokus pada penguatan sistem pengairan dan infrastruktur air, serta mendorong adopsi teknologi yang ramah lingkungan dan efisien dalam penggunaan air,” ia menambahkan.

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Ajak Kiano Bermain di Playground
Rieke Diah Pitaloka
Rieke Diah Pitaloka Desak KPPU Rilis Data Impor Gula 10 Tahun Terakhir
Metode belajar matematika anak paud
Seperti Apa Metode Belajar Matematika untuk Anak PAUD?
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat