Tips Asam Lambung Tetap Aman Saat Bulan Suci Ramadhan

bulan suci ramadhan-2
(Pixabay)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pada bulan suci Ramadhan umat Muslim menjalankan ibadah puasa. Sehinga menahan diri dari makan dan minum hingga waktu Maghrib tiba. Bagi sebagian orang, terutama yang mengalami penyakit asam lambung, ini bisa menjadi tantangan tersendiri.

Kondisi tidak adanya asupan makanan yang masuk ke dalam tubuh selama berpuasa dapat memicu kambuhnya asam lambung. Meski begitu, hal ini tidak berarti bahwa penderita asam lambung tidak bisa menjalankan ibadah puasa saat bulan suci ramadhan.

Penting bagi penderita asam lambung untuk memperhatikan jenis makanan yang dikonsumsi selama bulan suci Ramadhan. Konsumsi makanan yang tepat dapat membantu mengurangi risiko terjadinya kambuhnya asam lambung. Berikut adalah beberapa tips tentang makanan yang dapat membantu mengelola asam lambung selama puasa:

1. Hindari Buah Asam

Meskipun saat berpuasa mungkin terasa segar untuk mengonsumsi buah-buahan seperti lemon atau jeruk, namun bagi penderita asam lambung, buah-buahan asam ini sebaiknya dihindari. Kandungan asam dalam buah-buahan tersebut dapat memicu kambuhnya asam lambung.

2. Pilih Makanan Rendah Lemak

Konsumsi makanan rendah lemak dapat membantu mengendalikan asam lambung. Beberapa contoh makanan rendah lemak yang dapat dikonsumsi meliputi melon, pisang, oatmeal, nasi, sayuran hijau, ikan, dan lainnya.

BACA JUGA: 5 Tips Persiapan Mental Sambut Bulan Suci Ramadhan

3. Batasi Konsumsi Kopi

Kopi sebaiknya dihindari selama bulan puasa, terutama saat berbuka. Minum kopi dengan perut kosong dapat meningkatkan produksi asam lambung. Jika tetap ingin minum kopi, pastikan perut sudah terisi dan tidak dalam keadaan kosong.

4. Hindari Berbaring Setelah Makan

Berbaring setelah makan dapat meningkatkan risiko terjadinya kambuhnya asam lambung. Sebaiknya hindari kebiasaan ini dan berbaring setidaknya dua jam setelah makan.

5. Batasi Konsumsi Saat Berbuka

Hindari konsumsi makanan secara berlebihan saat berbuka. Konsumsi makanan berlebihan dapat mengganggu sistem pencernaan dan meningkatkan risiko terjadinya kambuhnya asam lambung.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
tiket konser Bruno Mars
Tiket Konser Bruno Mars Ludes, Promotor Tambah Hari Pertunjukan
pembacaan tuntutan SYL (1)
Hari Ini JPU Bacakan Tuntutan SYL di Pengadilan Jakpus
Kita Ke Sana-1
Chord Gitar dan Lirik Lagu Kita Ke Sana - Hindia
Tagar Boikot Menggema di X, Film Trigger Warning T-Cover
Tagar Boikot Menggema di X, Film Trigger Warning Terlibat, Ada Apa?
Facebook Log Out
Cara Log Out Facebook Jarak Jauh untuk Keamanan Akun
Berita Lainnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

3

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

4

Kadis ESDM Malut Ikut Berpartisipasi Penanaman Pohon Bersama di Area Reklamasi PT Tekindo Energi

5

Kalahkan Italia 1-0 Spanyol Lolos Babak Knockout Euro 2024
Headline
Jawa Barat Darurat Judi Online
Jawa Barat Darurat Judi Online, Transaksi Capai Rp3,8 Triliun
kualitas udara jakarta
Kualitas Udara Jakarta Hari Ini Buruk, Kesehatan Warga Terancam!
Austria Juara Grup D Euro 2024
Menakar Kejutan Austria di Euro 2024, Kuda Hitam Pembunuh Raksasa
Tragedi Pagi Cimindi Pria Ditemukan Tewas
Tragedi Pagi Cimindi, Pria Ditemukan Tewas Tergantung di Flyover