Tingkah Konyol Egy Maulana Vikri Parodikan Momen Romantis Pratama Arhan, Ngakak Banget

Momen Romantis Pratama Arhan
Momen Romantis Pratama Arhan yang di parodikan Egy Maulana Vikri (TikTok)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Dunia maya sempat ramai oleh momen romantis Pratama Arhan saat membangunkan istrinya, Azizah Salsha. Video tersebut tidak hanya membuat para netizen meleleh, tetapi juga menjadi sumber hiburan bagi sahabatnya. Egy Maulana Vikri turut memeriahkan momen tersebut dengan berbagai tingkah konyolnya. Simak kisah seru di bawah ini.

Momen Romantis Pratama Arhan

Momen romantis Pratama Arhan membangunkan istrinya, Azizah Salsha, benar-benar menggugah hati banyak orang. Kelembutan dan cinta yang Arhan tunjukkan saat menyentuh dan mencium Azizah menjadi bukti betapa kuatnya ikatan cinta dalam rumah tangga mereka.

Viral di Media Sosial

@usertiktokrm

#zizearhan #zize #arhanzizah #arhanzize #zihan #azizahsalshaa #fyp #pratamaarhan #arhanpratama

♬ suara asli – raas – raas

Video ini pun cepat menyebar di media sosial dan menjadi viral. Banyak netizen yang terpesona oleh momen indah ini, dan tidak sedikit yang berharap bisa mendapatkan perlakuan serupa dari pasangannya. Kelembutan dan kasih sayang yang Pratama Arhan tunjukkan memang patut diacungi jempol.

BACA JUGA : Arhan dan Azizah Kepergok Senggol-senggolan Tangan, Netizen Dibuat Gemas

Bahasa Konyol Sahabat-sahabatnya

Namun, momen romantis ini tidak luput dari perhatian sahabat-sahabat Arhan. Mereka tidak melewatkan kesempatan untuk mengolok-olok Arhan dan bahkan membuat parodi menggemaskan dari momen tersebut. Bagi mereka, momen ini adalah hiburan yang tak ternilai harganya.

Reaksi Egy Maulana Vikri

@dina__yy

Egy mood bngt 🤣😂, ngeledek arhan, Nawi juga video in🤣 tau kan kenapa mereka jarang upload dimedia sosial langsung dicencengi sama temannya🤣🙄 #egy #pratamaarhan #asnawimangkualam #timnasindonesia #fyp #abcxyz

♬ suara asli – 🧕 – 🧕

Salah satu sahabat Pratama Arhan yang terkenal, Egy Maulana Vikri, juga ikut beraksi dalam momen ini. Ia melontarkan kalimat yang sama seperti yang Arhan ucapkan saat membangunkan istri. Egy dengan gaya konyolnya memeluk Arhan, menciptakan momen lucu yang membuat semua orang tertawa.

Video Kocak

Ketika Egy dan sahabat lainnya, seperti Asnawi, memperlihatkan video parodi ini kepada Arhan, reaksi Arhan sangat lucu. Ia tersipu malu dan terkekeh melihat teman-temannya mengolokinya dengan cara yang menghibur.

 

(hafidah/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pegawai Pemdaprov Jabar Ngantor Lebih Pagi
Ramadan, Pegawai Pemdaprov Jabar Ngantor Lebih Pagi
film qodrat 2-3
Perilisan Film Qodrat 2 Bakal ada Komik Gratis Terbatas!
Terminal Leuwipanjang Alami Lonjakan Penumpang
Terminal Leuwipanjang Alami Lonjakan Penumpang, Capai 1.794 Keberangkatan
film qodrat 2-2
Film Qodrat 2 Libatkan Ratusan Orang Demi Adegan Rukiah Massal
Kesatria Bengawan Solo
Kesatria Bengawan Solo Tunjuk Mantan Pelatih Timnas Basket sebagai Nakhoda Baru
Berita Lainnya

1

Rayakan Kebersamaan di Grand Hotel Preanger Dengan Iftar Buffet “Semarak Kuliner Ramadan”

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Tok, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H Jatuh Besok 1 Maret

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Sritex Tutup Total, Hari Ini 8.400 Karyawan Terakhir Kerja
Headline
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Bayern Munchen
Tekuk VfB Stuttgart, Bayern Munchen Makin Kokoh di Puncak Klasemen
Badai PHK di RI
Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini
awal puasa ramadhan-2
Wamenag Prediksi Idulfitri 2025 Bakal Bareng Lagi

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.