Tewasnya Walpri Kapolda Kaltara saat Ditemukan Bersimbah Darah, Bunuh Diri?

Seorang Walpri Kapolda kaltara bernama Brigadir HS yang tewas di rumah dinas. (Foto: Istimewa)

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Seorang pengawal pribadi dari Kapolda Kaltara Irjen Pol Daniel Adityajaya bernama Brigadir HS atau Herlambang Setyo ditemukan dalam kondisi tak bernyawa. Dia tewas di rumah dina [ada hari Jumat (22/9) kemarin.

Dia ditemukan pada pukul 13.10 WITA. Ada dugaan kalau kematian dari Brigadir HS ini karena kelalaian ketika menggunakan senjata api.

Menurut Kabid Humas Polda Kaltara, Kombes Budi Rachmat memberikan kronologinya. Saat itu usai melaksanakan salat Jumat, Brigadir HS masuk ke dalam kamarnya. Dia berencana ingin membersihkan senjata api. Hanya saja ketika itu, pistol tersebut tidak sengaja tertembak dan menegnai dirinya.

Herlambang Setyo ditemukan bersimbah darah di dalam kamar dengan sampingnya ada senjata api jenis HS-9 bernomor HS178837 Inventaris Dinas. Senjata itu bakal dijadikan satu alat bukti utama dalam kasus kematiannya. Saat diperiksa lebih lanjut, jantung Brigadir HS tak berdenyut lagi.

Kemudian dia dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Kota Tarakan untuk dilakukan visum. Pihak keluarga membatalkan dan meminta supaya proses visum dilakukan di Semarang.

BACA JUGA: Pasca Bentrokan, Kapolda Riau Pastikan Pulau Rempang Kondusif

Korban segera dipulangkan ke Kendal, Jawa Tengah dan rencananya jenazah Setyo akan dimakmakna di tempat pemakaman umum. Belum diketahui kapan waktunya itu.

Kematian dari Setyo secara tegas dikatakan oleh Budi bukanlah aksi bunuh diri, karena faktanya tidak ditemukan kalau sosoknya tidak bermasalah. Sementara itu, Kapolda Kaltara Irjen Daniel menyampaikan ungkapan duka cita atas kematian pengawalnya itu.

Irjen Daniel menyebut terkini tim gabungan dari Dit Rekrimum, Bid Propam, Biddokes sedang emlakukan penyelidikan lebih lanjut, demi mengungkap penyebab kematian korban. Sementara itu dia juga meluruskan kalau Setyo bukanlah seorang ajudan namun pengawal pribadi (walpri).

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Sopir Truk Kecelakaan Maut Bus Rombongan Pelajar di Tol Pandaan jadi Tersangka
Sopir Truk Kecelakaan Maut Bus Rombongan Pelajar di Tol Pandaan jadi Tersangka
Tyronne del Pino Singgung Soal Dampak Menurunnya Kondisi Fisik
Tyronne del Pino Singgung Soal Dampak Menurunnya Kondisi Fisik Terhadap Performa Permainan Persib
Tiket reguler premium Solo Safari
Cari Tahu Perbedaan Tiket Reguler dan Premium Solo Safari!
Rak Menjaga Buku
Inilah Alasan Kenapa Kamu Harus Punya Rak Buku!
Risiko suntik testosteron
Apakah Suntik Testosteron Memiliki Risiko Tinggi?
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Pesawat Azerbaijan Airline Jatuh di Kazakhstan
Pesawat Azerbaijan Airline Jatuh di Kazakhstan: 38 Tewas, 29 Selamat

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.