Soal Kasus Viral Bullying Siswa di Cilacap, Pengamat: Stop Sebarkan Identitas

siswa Cilacap (7)
foto (Twitter)

Bagikan

CILACAP,TM.ID: Pengamat Pendidikan Susanto menyoroti kasus perundungan atau bullying siswa SMP di Cilacap, Jawa Tengah yang sedang viral.

Ia meminta kepada seluruh pihak untuk menjaga etika terhadap anak, dengan tidak menyebarkan identitas korban maupun pelaku. Mengingat, korban dan pelaku merupakan siswa SMP salah satu sekolah di Cilacap

“Kami berharap semua pihak tetap menahan diri, menjaga etika perlindungan terhadap anak, tidak mengumbar identitas pelaku maupun korban. Karena hal tersebut termasuk tindakan pidana,” terang Susanto melansir Antara, Jumat (29/9/2023).

BACA JUGA: Orang Tua Korban Bully Siswa Cilacap Tak Bisa Sembunyikan Murka ke Pelaku

Oleh sebabnya, publisitas foto pelaku sangat mudah terkuak jejak digitalnya.

“Padahal Undang-undang telah mengatur bahwa siapapun tidak boleh mengumbar identitas pelaku, korban, maupun saksi (anak),” katanya.

Mantan Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) periode 2017-2022 itu menegaskan, tidak ada toleransi terhadap perilaku perundungan.

“Tidak ada toleransi terhadap perilaku bullying. Harus dibedakan anatara perilaku dan pelakunya. Pelakunya. Perilakunya-nya tak ada toleransi, namun pelakunya karena masih usia anak, tentu regulasi yang mengatur,” jelasnya.

Lebih lanjut,  Susanto berpedoman soal perundungan pada Undang-undang Nomo 11 Tahun 2012 Tentang Sistem Peradilan Pidana Anak.

“Dalam hal ini Undang-undang 11 Tahun 2012 Tentang Sistem Peradilan Pidana Anak. Semua proses dan layanan tetap dan layanan tetap mengacu pda undang-undang dimaksud,” katanya.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva