Resmi! Anies-Cak Imin Daftar Capres dan Cawapres

Anies-Cak Imin Daftar Capres dan Cawapres
Resmi! Anies-Cak Imin Daftar Capres dan Cawapres (web)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Pasangan bakal calon presiden dan calon wakil presiden Koalisi Perubahan, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (Cak Imin) resmi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), Kamis (19/20).

Mereka kemudian menyerahkan sejumlah dokumen yang diperlukan untuk dapat ditetapkan sebagai capres dan cawapres oleh KPU.

Perwakilan partai koalisi pendukung Anies-Cak Imin menyerahkan dokumen secara simbolis kepada Ketua KPU Hasyim Asy’ari.

Setelah penyerahan simbolis itu, Anies dan Cak Imin lantas foto bersama Hasyim. Mereka sambil memegang dokumen pendaftaran dengan sampul bertulis AMIN.

BACA JUGA : Naik Mobil Warna Putih Anies-Cak Imin Konvoi ke KPU

Dalam sambutannya, Anies mengatakan awalnya menjadwalkan mendaftar pukul 08.00 WIB, namun karena arus lalu lintas tersendat pihaknya dan rombongan terlambat.

Ia juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh jajaran KPU dan semua pihak yang bertugas dalam mempersiapkan pendaftaran ini.

“Kami berharap semoga di dalam perjalan ke depan kami mendapat bimbingan, kami percaya di bawah kepemimpinan, pilpres berjalan jujur adil dan kredibel di hadapan seluruh Indonesia,” kata Anies.

Anies dan Cak Imin mendatangi KPU usai mampir ke setiap kantor partai koalisi yakni PKS, PKB dan NasDem. Mereka datang secara rombongan untuk mengiring pendaftaran Anies dan Cak Imin.

 

(Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Budaya Banten
Mengenal Budaya dan Ciri Khas Suku Banten, Pewaris Warisan Kesultanan
Paula Verhoeven
Dibatasi Baim Wong, Paula Verhoeven Rindukan Momen Tidur Bersama Kiano dan Kenzo
rk bertemu jokowi
RK: Jokowi Beri Gagasan dan Konsep Soal Jakarta
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat