Pilih Pramono-Rano, Pengamat Sebut PDIP Tidak Ingin Ada Gejolak dengan Jokowi

PDIP Pilih Pramono- Rano di Pilkada DKI Jakarta
Pasangan bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung (kanan depan) dan Rano Karno (kiri depan) menjawab pertanyaan dari pewarta saat berjalan menuju Kantor KPU DKI Jakarta, Rabu (28/8/2024) (Antara)

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Pengamat politik Citra Institute Yusak Farchan mengatakan dalam pemilihan gubernur (Pilgub) DKI Jakarta, PDIP terlihat tidak all out melakukan perlawanan terhadap kubu Jokowi. PDIP terkesana bermain aman dengan mengusung Pramono-Rano.

“Di pilgub Jakarta, PDIP memang melawan, tetapi derajat perlawanan nya tidak all out. PDIP cenderung bermain aman dengan mengusung Pram-Rano,” kata Yusak kepada Teropongmedia.id, Jumat (30/8/2024).

Yusak menyebutkan,Pramono dipilih sebagai jalan tengah atas faksi internal yang menginginkan Anies dan faksi yang menolak Anies.

BACA JUGA: Pasangan Pramono-Rano Jalani Cek Kesehatan di RSUD Tarakan

“Kalau PDIP memaksakan mendukung Anies, akan terjadi gejolak internal yang beresiko terhadap soliditas PDIP sendiri,” ujarnya.

Selain itu, kata dia, Pramono juga bisa diterima di kubu Jokowi maupun Prabowo.

“Secara personal, hubungan Pramono relatif cair dengan Jokowi. Jadi tensi pertarungan PDIP vs Jokowi cenderung sama-sama menurun di Jakarta untuk menjaga keseimbangan politik,” sebutnya.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Tespek Positif Belum Tentu Hamil? Ini Penjelasannya
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva