Pesan Jokowi untuk Masyarakat Jelang Pemilu 2024, Antisipasi Perpecahan

jokowi pemilu 2024
Foto (Sekretariat Kabinet)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan masyarakat, agar tidak mau dipecah belah karena perbedaan pilihan Pemilu 2024.

“Tidak boleh saling menghina, tidak boleh saling menjelekkan. Sesama tetangga tidak saling sapa, tidak boleh. Sesama warga berkelahi, juga tidak boleh. Jangan mau kita diadu domba seperti itu, dibenturkan seperti itu, dipecah belah seperti itu,” ujar Jokowi dalam ke-78 Muslimat NU di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta melansir Antara, Sabtu (20/01/2024).

Jokowi menyebut, proses pemilu penting dan menentukan. Namun, karena perbedaan pilihan, masyarakat jadi terbelah.

BACA JUGA: Presiden Bantah Kabar Menterinya Mundur dari Kabinet

“Kita tidak ingin gara-gara pemilu, gara-gara beda pendapat, justru kita saling menghujat,” kata Jokowi.

Ia menekankan, ada yang lebih penting dari itu semua, yakni kerukunan dan persatuan bangsa Indonesia yang tetap kokoh.

“Mari perkuat silaturahmi agar situasi tetap sejuk, rukun. Saya tahu Muslimat NU paling bisa soal ini dan harus saya akui ibu-ibu memang paling juara,” ujarnya.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pantai pelabuhan ratu
Simak, Sejarah Wisata Pelabuhan Ratu atau Pelabuhanratu
Dimas Drajad ke Persib Bandung
Adhitia Putra Tanggapi Rumor Bergabungnya Dimas Drajad ke Persib Bandung
Virus Marburg
Asal Usul Hingga Pencegahan Virus Marburg yang Mematikan
Vaksin cacar
Info Penting! Cegah Cacar Air pada Anak dengan Vaksin Varicella
Happy Sweet 17
15 Ucapan Happy Sweet 17 Termanis Bahasa Indonesia
Berita Lainnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

3

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Mata dan Mulut Tertutup Lakban, Jasad di Flyover Cimindi Tinggalkan Surat Wasiat
Headline
Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Melangkah ke Perempat Final, Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Jelang 16 Besar Euro 2024 Pemain Manchester City Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Legenda Kiper Timnas Italia Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Fase Grup Euro 2024 Torehkan Sejarah Baru
Fase Grup Euro 2024 Torehkan Sejarah Baru