Pandji Pragiwaksono Ungkap Terpaksa jadi Jubir Anies Baswedan

Pandji Pragiwaksono Jubir
(Tangakp Layar YouTube Vindes)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Komedian Pandji Pragiwaksono pernah menjadi juru bicara (Jubir) salah satu pasangan calon, yaitu Anies Baswedan pada Pilkada DKI Jakarta tahun 2016.

Dalam podcast kanal YouTube Vindes, Pandji Pragiwaksono mengungkapkan bahwa ia merasa terpaksa menjadi juru bicara Anies.

“Ditelepon ‘mau engga jadi juru bicara resmi saya pilkada.’ Karena waktu itu gue pernah bilang saya bantuin deh sebisa saya bisa,” ungkap Pandji.

Pandji menjelaskan bahwa awalnya ia siap mendukung semampunya. Namun ketika Anies menghubunginya untuk menjadi jubir resmi, Pandji Pragiwaksono enggan untuk berbicara secara resmi.

Pandji menyampaikan keengganannya dengan mengatakan bahwa ia tidak ingin berbicara secara resmi dan bertanya apakah ada orang lain yang bisa menggantikannya.

“Aduh saya kalau posisi resmi males mas. Engga ada orang lain?,” ungkap Pandji.

BACA JUGA : Pandji Pragiwaksono Minta Marshel Widianto Mundur dari Pilkada Kota Tangsel

Anies Baswedan menjawab dengan menyebutkan bahwa ada kandidat lain selain Pandji Pragiwaksono, yaitu Fadli Zon.

Pandji akhirnya menerima tawaran tersebut setelah Anies mengatakan penggantinya.

“Ya udah deh saya aja deh,” pungkas Pandji.

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pelaku penipuan online
Sindikat Penipuan Online di Sidrap Terbongkar, 40 Pelaku Ditangkap Kodam XIV/Hasanuddin
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
pembekuan sel telur
Luna Maya Lakukan Pembekuan Sel Telur, Cek Manfaatnya!
bahaya konsumsi marshmallow berlebihan
Waspada, Ini Bahaya Konsumsi Marshmallow Berlebihan Pada Anak
1737015454308
Realme 14 Series 5G Segera Meluncur di Indonesia, Hadirkan Aura Gaming dan Performa Kelas Turnamen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.