Motor Metik Tak Bertenaga, Kenali Penyebabnya Disini

Motor Metik Tak Bertenaga Kenali Penyebabnya Disini
Ilustrasi-Motor Metik Tak Bertenaga, Kenali Penyebabnya Disini (melayupedia)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Muncul masalah yang membuat terkadang banyak pemilik motor metik kebingungan. Tenaga mesin motor matic tiba-tiba melemah, terlebih ketika melintasi jalan menanjak. Meski tuas gas sudah diputar penuh, tapi laju motor seakan terhambat.

Salah satu penyebab mesin motor matik kehilangan tenaga adalah proses pembakaran di ruang bakar yang tidak sempurna. Sehingga tenaga yang dihasilkan menurun.

Proses pembakaran

Beberapa hal yang memengaruhi tidak sempurnanya proses pembakaran ini mencakup debit udara minim, percikan busi lemah, terhambatnya suplai bahan bakar dan turunnya tekanan kompresi mesin. Satu saja yang terkendala, sudah cukup untuk menurunkan tenaga mesin motor matik.

Knalpot bocor atau penuh dengan kotoran dapat menghambat laju motor, Begitu pula dengan mesin motor yang mengalami panas berlebih dapat membuat performa akselerasi menurun.

BACA JUGA: Wajib Tahu, Kapan Waktu Ganti Oli Motor Metik yang Tepat

Penyebab

Penyebabnya bisa karena volume oli mesin yang sudah banyak berkurang atau karena jarang diganti. Bisa juga akibat radiator mengalami masalah, seperti tersumbat atau cairan pendingin sudah minim. Sehingga kemampuan untuk melepas panas mesin sudah berkurang.

Cara mengatasinya

Dengan melakukan perawatan secara rutin, tentu masalah penurunan tenaga mesin motor matic ini bisa tidak terjadi. Untuk perawatan komponen penggerak pada ruang CVT disarankan setiap 8.000 km dibersihkan. Sementara penggantian V belt dilakukan setiap 24.000 km atau 2 tahun dengan penggunaan normal.

 

(Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
DPR RI Naturalisasi
Dukungan Penuh DPR RI Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Sahrul Gunawan Ekonomi kreatif
Sahrul Gunawan Bidik Potensi Ekonomi Kreatif di Kabupaten Bandung
Fitur blokir X
Pembaruan Fitur Blok Milik X Picu Kontroversi
Anggur Shine Muscat
Tips Mencuci Anggur Agar Terhindar dari Residu
Kafe bunga
Cantiknya, 3 Kafe di Bandung yang Dikelilingi Taman Bunga
Berita Lainnya

1

Pabrik Tekstil di Katapang Andir Kabupaten Bandung Kebakaran

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Hampir 2.000 Peserta Meriahkan POSPAY Run 2024 di Bandung

4

PP PERSIS Tegaskan Netral di Pilkada Kabupaten Bandung

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Polisi selamatkan bocah tenggelam
Dramatis! 2 Anggota Polisi Sikka NTT Selamatkan Bocah Tenggelam: Berikan CPR dan Nafas Buatan
KPU Kota Bandung Siapkan 10 TPS Khusus
KPU Kota Bandung Siapkan 10 TPS Khusus saat Pilwalkot Bandung 2024
Pabrik Tekstil di Katapang Andir Kabupaten Bandung Kebakaran
Pabrik Tekstil di Katapang Andir Kabupaten Bandung Kebakaran
Sirkuit-Barcelona-Catalunya
Seri Final MotoGP 2024 Dipindah ke Sirkuit Catalunya