Mengenal Alat Musik Seruling (Recorder) dan Cara Memainkannya

Alat Musik Seruling
(istockphoto)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Seruling (recorder) merupakan alat musik melodis yang menghasilkan suara melalui tekanan udara saat ditiup.

Untuk memainkan seruling, kita harus meniup dari ujung alat musik yang berbentuk pipih. Di Indonesia, seruling umumnya terpakai untuk mengiringi lagu dan sebagai media pembelajaran di sekolah.

Ada 6 jenis seruling, namun yang sering terpakai di dunia pendidikan adalah jenis sopran, soprano, dan alto.

Jenis-Jenis Alat Musik Seruling

Berikut jenis-jenis alat musik seruling berdasarkan buku Sac Media Tepat Belajar Ansambel:

  1. Seruling Bass: Bernada C dan memiliki ukuran terbesar di antara jenis lainnya. Fungsi utamanya adalah mengatur ritme nada golongan rendah.
  2. Seruling Alto: Bernada G dan memiliki teknik jari yang sama dengan seruling konser. Bentuk tabungnya mirip dengan bass, mendesain khusus untuk kebutuhan ansambel flute.
  3. Seruling Tenor: Bernada B dan dikenal sebagai suling d’amor. Nada yang dihasilkan lembut dan kaya, menghadirkan emosi cinta bagi pendengarnya.
  4. Seruling Soprano: Bernada E, merupakan kombinasi dari piccolo dan konser flute. Ukurannya lebih panjang dari piccolo, namun lebih pendek dari konser flute.
  5. Seruling Treble: Bernada G, jarang terpakai karena rentan nada lebih tinggi dari konser flute. Sering digunakan sebagai pelengkap dalam pertunjukan jazz.
  6. Seruling Konser Flute: Bernada C dan memiliki jenis turunannya sendiri. Sering untuk berbagai pertunjukan musik.

Cara Memainkan Alat Musik Seruling

Sebelum memainkan seruling, kita perlu mengetahui letak jari pada tiap-tiap nada:

Tangan Kiri

  • Ibu jari menutup lubang oktaf.
  • Jari telunjuk menutup lubang 1.
  • Jari tengah menutup lubang 2.
  • Jari manis menutup lubang 3.

Tangan Kanan

  • Jari telunjuk menutup lubang 4.
  • Jari tengah menutup lubang 5.
  • Jari manis menutup lubang 6.
  • Jari kelingking menutup lubang 7.

BACA JUGA : Cara Buat Celempung, Alat Musik Bambu Asli Sunda

Latihan Nada

  1. Do/1: Tutup semua lubang pada seruling.
  2. Re/2: Buka lubang 7.
  3. Mi/3: Buka lubang 6 dan 7.
  4. Fa/4: Buka lubang 5, 6, dan 7.
  5. Sol/5: Buka lubang 4, 5, 6, dan 7.
  6. La/6: Buka lubang 3, 4, 5, 6, dan 7.
    Si/7: Buka lubang 2, 3, 4, 5, 6, dan 7.
  7. Do Tinggi/i: Tutup hanya lubang 2 dan lubang oktaf.

 

(Hafidah/Budis)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Penyelundupan satwa liar
Balai Karantina Lampung Gagalkan Penyelundupan 215 Kura-Kura dan 5 Ular di Pelabuhan Bakauheni
Aplikasi WhatsApp
WhatsApp Rilis 12 Fitur Baru, Mulai dari Event di Chat Pribadi hingga Transkrip Pesan Suara di Channel
Pesawat mendarat darurat
Pesawat Peserta Pangandaran Air Show 2025 Mendarat Darurat, Diduga Alami Mati Mesin
oknum polisi subang
Viral Oknum Polisi Hina Seniman Sebut 'Murahan' di Subang, Mempertaruhkan Karir!
psu daerah
Baswaslu Berlakukan Pengawasan Ketat 8 Daerah PSU, Apa Saja?
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.