Menatap Laga Persib vs Persebaya, Ini Ajakan Nick Kuipers

Persib vs Persebaya, Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung.
Bek Persib, Nick Kuipers (Dok. Persib)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Hasil imbang 3-3 Persib Bandung vs Persita Tangerang tak cukup memuaskan bagi skuad Maung Bandung. Namun Bek Persib, Nick Kuipers mengajak rekan setimnya untuk melupakan hasil tersebut, lalu berkonsentrasi menatap laga versus Persebaya Surabaya di laga pekan ke 32 mendatang.

Nick Kuipers mengajak timnya untuk bangkit memetik kemenangan di Stadion Si Jalak Harupat (SJH) Kabupaten Bandung, Sabtu (20/4/2024), pukul 15.00 WIB.

Bek asal Belanda ini mengajak rekan-rekannya kerja keras demi meraih hasil maksimal pada pertandingan Liga 1 2023/2024 ke depan.

Sebelumnya, Persib dipaksa puas bermain imbang 3-3 oleh Persita setelah sempat unggul 2-0 di babak pertama pada pertandingan di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Senin, 15 April 2024 kemarin.

BACA JUGA: Juru Selamat Persita, Fahreza Sudin Bicara Soal Mentalitas Bertanding

Satu poin yang dibawa pulang membuat PERSIB belum memastikan tiket ke babak champions series. Karena itu, kemenangan menjadi target Kuipers saat PERSIB menjamu Persebaya.

“Jika saja kami menang (kemarin) maka sudah hampir dipastikan kami akan berada di empat besar. Kami harus menang di laga berikutnya,” tegas Nick, dikutip dari laman Persib, Selasa (16/4).

Pemain bernomor punggung 2 inj mengatakan, timnya tak boleh tergantung pada kontestan lainnya.

Menurutnya, PERSIB harus berjuang lolos ke babak selanjutnya tanpa dipengaruhi hasil tim lawan.

“Kami tidak boleh menggantungkan diri kepada tim lain dan fokus kepada pertandingan tim sendiri,” ucapnya.

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
bank bjb ASRRAT 2024
bank bjb Raih Platinum Rank di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating (ASRRAT) 2024
Klasemen PSBS Biak
Debutan Liga 1 Masuk 10 Besar Klasemen, PSBS Jadi Ancaman Tim Papan Atas
Masa tenang pilkada 2024
Sambut Masa Tenang Pilkada, RK Pilih Wisata Kuliner Bareng Istri
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Empat Orang TewasTertimpa Longsor di Desa Harang Julu Padang Lawas
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
BMKG: Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi selama Periode Nataru
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju
Kapal Geumseong 135 Tenggelam di Perairan Pulau Jeju, ABK Indonesia Belum Ditemukan
Atletico Madrid Naik Peringkat Dua
Tekuk Perlawanan Alaves 2-1 Atletico Madrid Naik Peringkat Dua